Kerangka Jasad Pria Paruh Baya Ditemukan di Kolong Jalan Tol Waru Surabaya

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Petugas gabungan mengevakuasi kerangka manusia yang diperkirakan berjenis kelamin laki-laki dan berumur kurang lebih 50 tahun di bawah tol Waru di Jalan Dukuh Menanggal Surabaya.

Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Surabaya Buyung Hidayat mengatakan, penemuan jenazah yang sudah tinggal tulang tersebut berawal dari laporan yang masuk melalui command center 112.Buyung menjelaskan, saat petugas tiba di lokasi kejadian pada pukul 08.52 WIB, langsung dilakukan identifikasi.

'BPBD Kota Surabaya bersama Posko Terpadu Selatan tiba di lokasi langsung berkoordinasi dengan pihak kepolisian setempat terkait evakuasi jenazah. Jenazah sudah tinggal tulang atau kerangka,' ujarnya. Setelah Tim Inafis Polrestabes Surabaya melakukan identifikasi, lanjutnya, diperkirakan berumur kurang lebih 50 tahun dan berjenis kelamin laki-laki.

'Selanjutnya jenazah kita evakuasi dan langsung dibawa ke Kamar Jenazah RSUD Dr. Soetomo menggunakan ambulans PMI,' ujarnya. Dalam evakuasi tersebut, kata Buyung, petugas yang terlibat antara lain BPBD Kota Surabaya, Posko Terpadu Selatan, PMI Kota Surabaya, Tim Inafis Polrestabes Surabaya, Polsek Gayungan, Praja Kecamatan Gayungan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Dukuh Menanggal dan Bhabinsa Kelurahan Dukuh Menanggal.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kurang Jaga Jarak, Tiga Mobil Mengalami Tabrakan Beruntun di Ruas Jalan Tol Sidoarjo-Waru, Begini KronologinyaTabrakan beruntun terjadi di KM 745+200/B ruas Tol Sidoarjo arah Waru, Senin (18/3) pagi. Akibat kurang menjaga jarak aman.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Pemkab Sidoarjo Mulai Perbaiki Jalan di Lingkar Timur dan Brigjen Katamso WaruBeberapa ruas jalan di Sidoarjo yang rusak sudah dilakukan perbaikan salah satunya Jalan Lingkar Timur dan Jalan Brigjen Katamso Waru
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Penemuan Kerangka Manusia Diduga Lelaki, Gegerkan Warga Gayungan SurabayaKerangka manusia diduga berjenis kelamin laki-laki ditemukan petugas kebersihan di Taman Bundaran Waru, Gayungan Surabaya, Senin (18/3)
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Bruno Moreira Jadi Kuli Dadakan di Kolaborasi Persebaya Surabaya, Citicon, dan SMKN 13 SurabayaKehadiran mereka bukan hanya memberikan inspirasi kepada siswa-siswi sekolah itu, tetapi juga untuk turut serta dalam seremonial penting.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi Resmikan Pelaksanaan Inpres Jalan Daerah di Sumatra UtaraPresiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan pelaksanaan Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah (IJD) di Provinsi Sumatra Utara (Sumut) dalam kunjungannya di Kota Tanjungbalai, Kamis (14/3/2024). Jokowi mengatakan, pembangunan jalan sepanjang 209 kilometer di Sumatera Utara menelan biaya Rp858 miliar. Pembangunan ini ditujukan untuk memperbaiki jalan-jalan non-nasional yang rusak dan meningkatkan kemantapan jalan daerah. Selain itu, untuk mendukung pusat pertumbuhan ekonomi melalui peningkatan akses ke daerah terisolasi dan konektivitas dengan jalan nasional. Total ada 30 ruas jalan di Sumatera Utara yang diperbaiki
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

JALAN JALAN-Jogja Selalu IstimewaSelain mengikuti fun trip, pemandangan sepanjang jalan Kulon Progo dengan view persawahan dan keindahan gunung bisa kalian nikmati.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »