Kenapa BSD dan PIK 2 Masuk dalam Proyek Strategis Nasional Jokowi?

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kemenko Perekonomian buka suara tentang alasan proyek pengembangan Bumi Serpong Damai (BSD) dan Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 mendapatkan status PSN.

Kamis, 28 Mar 2024 06:30 WIBKementerian Koordinator Bidang Perekonomian buka suara tentang alasan proyek pengembangan Bumi Serpong Damai dan Pantai Indah Kapuk 2 mendapatkan status Proyek Strategis Nasional . Keputusan diambil dari Rapat Internal di Istana Negara pada 18 Maret lalu.

"PSN BSD ditujukan untuk kemajuan sektor Pendidikan-Biomedical-Digital yang didukung oleh Kementerian Kesehatan," kata Haryo, dalam keterangan tertulis, Rabu kemarin.Haryo memaparkan, total investasi PSN BSD diperkirakan Rp 18,54 triliun. Proyek itu diperkirakan menyerap 10.065 tenaga kerja, menghemat devisa sebesar Rp 10,1 triliun, dan memeroleh devisa Rp 5,6 triliun.

Haryo juga menegaskan tidak ada unsur politis dalam penetapan dua proyek besutan perusahaan milik konglomerat Indonesia tersebut. Proses penetapannya disebut melalui hasil kajian yang lengkap. "Proses kemudahan perizinan ini tentunya sejalan dengan cita-cita Nasional untuk memberikan jaminan kemudahan dan kepastian bagi pelaku usaha sebagai salah satu kunci bagi pemerintah untuk meningkatkan daya saing nasional," beber Haryo.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PIK-BSD Masuk Daftar 14 Proyek Strategis Nasional BaruPresiden Joko Widodo (Jokowi) telah merestui ada 14 proyek strategis nasional (PSN) yang ditetapkan di tahun 2024.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

PIK-BSD Masuk PSN, Airlangga: Menciptakan Lapangan KerjaMenko Perekonomian Airlangga Hartarto menilai masuknya kawasan Pantai Indah Kapuk (PIK) dan Bumi Serpong Damai (BSD) dalam PSN dapat menciptakan lapangan kerja.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Masuk PSN Baru, Segini Nilai Investasi Pengembangan PIK 2 & BSD CityKeseluruhan PSN baru yang disetujui ini pembiayaannya berasal dari investor swasta dan tidak membutuhkan dukungan APBN.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Tetapkan 14 Proyek Strategis Baru, PIK & BSD Masuk!Pemerintah menunjuk 14 Proyek Strategis Nasional (PSN), PIK dan BSD masuk
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Rincian Proyek di PIK dan BSD yang Masuk PSN 2024kawasan PIK 2 dan BSD masuk dari proyek Proyek Strategis Nasional (PSN) baru tahun ini. Simak 2 proyek utama PIK 2 dan BSD berikut ini
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »