Kemhub Sesuaikan Operasional Dermaga dan Kapal di Merak-Bakauheni

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Saat ini dermaga yang beroperasi dari semula tujuh pasang menjadi tiga pasang dermaga dengan komposisi satu dermaga eksekutif dan dua dermaga reguler.

Direktur Transportasi Sungai, Danau, dan Penyeberangan Kemhub Cucu Mulyana menyampaikan bahwa sarana dan prasarana di Lintas Merak-Bakauheni mengalami sejumlah penyesuaian.

“Untuk data produktifitas rata-rata penumpang dan kendaraan sejauh ini terdapat penurunan. Jika dibandingkan masa normal, pada masa peniadaan mudik ini di Pelabuhan Merak saja jumlah penumpang turun 72% , kendaraan roda dua turun 97% , dan roda empat campuran turun sebanyak 41% . Sementara di Pelabuhan Bakauheni jumlah penumpang turun 90% , roda dua turun 99% , dan roda empat campuran turun 67% ,” urai Cucu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemhub Tegaskan Larangan Mudik Lokal Sudah Sesuai PermenhubDi wilayah aglomerasi pun mudik dilarang, yang diperbolehkan adalah aktivitas yang esensial, dan transportasi masih akan melayani dengan pembatasan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Awasi Larangan Mudik, Kemhub Mulai Patroli Terpadu di LautUpaya mudik di tengah aturan peniadaan mudik Lebaran yang dilakukan rombongan masyarakat di perairan Teluk Jakarta berhasil digagalkan. Selengkapnya LaranganMudik
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Patroli Laut Kemhub Gagalkan Pemudik dari JakartaSaat patroli berlangsung, dia mengungkapkan para petugas mendapati sekelompok warga yang melakukan upaya mudik menggunakan kapal service boat. kemenhub151 KemensetnegRI kalian merasa ini sudah prestasi ya... Tu WNA banyak masuk, kalian lakukan pembiaran, dasar biad*b
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Rombongan Masyarakat Nekat Mudik dengan Kapal Laut, Digagalkan Patroli KemhubSekelompok masyarakat yang melakukan upaya mudik menggunakan kapal service boat dari wilayah pesisir Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »