Kemensos gandeng Tata Rupa Nusantara beri pelatihan penerima PENA Muda

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kementerian Sosial (Kemensos) bekerja sama dengan Tata Rupa Nusantara memberikan pelatihan kepada pada Penerima Manfaat (PM) Pahlawan Ekonomi Nusantara (PENA) ...

Ilustrasi: Menteri Sosial Tri Rismaharini mengatakan program Pahlawan Ekonomi Nusantara berhasil mencetak 28.775 warga miskin menjadi mandiri sehingga mereka tidak lagi menerima bantuan sosial di Jakarta pada Minggu .

Pelatihan berlangsung empat kali setiap minggu, baik secara online dan offline yang tujuannya untuk meningkatkan kualitas produk yang meliputi logo, merk, desain kemasan, ataupun banner/ spanduk untuk toko mereka Bandung - Kementerian Sosial bekerja sama dengan Tata Rupa Nusantara memberikan pelatihan kepada pada Penerima Manfaat Pahlawan Ekonomi Nusantara Muda di wilayah Bandung Raya, Jawa Barat./ spanduk untuk toko mereka,” kata Julianita Lim dari Tata Rupa Nusantara dalam rilis yang diterima di Bandung, Jawa Barat, Selasa.

Pihaknya tak bekerja sendiri, namun melibatkan para relawan desainer muda yang mau membantu para Keluarga Penerima Manfaat di bidang sosial. Para desainer muda tersebut, lanjutnya, berasal dari berbagai latar belakang mulai dari mahasiswa desain komunikasi visual, studio desain, dan para pekerja lepas.

Dia menyebutkan para desainer muda tersebut sebelumnya sudah melewati sesi seleksi dan kurasi sebelum dipilih untuk membantu para KPM. Saat ini, kata dia, sebanyak 130 KPM dari Bandung Raya akan mengikuti pelatihan Tata Rupa selama beberapa minggu ke depan dengan dibantu 74 desainer muda.Menariknya, kata dia, para KPM PENA Muda yang ada di Bandung memiliki variasi klaster usaha.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rupa-rupa Karya Seni di All The Small Things Extended!Muchlis Fachri atau Muklay membuat pameran bertajuk All The Small Things. Seperti apa karya yang dipajang olehnya?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi Groundbreaking Nusantara Sustainability Hub Pertamina-Bakrie GroupPT Pertamina (Persero) dan Bakrie Group bersinergi membangun Nusantara Sustainability Hub di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Bambang Susantono Mundur dari Kepala Otorita IKN, Aguan Bilang BeginiPemimpin Konsorsium Nusantara Sugianto Kusuma alias Aguan berkomentar terkait pergantian pimpinan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN).
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Bakal Groundbreaking Proyek Sustainability Kolaborasi Hub Pertamina dan Bakrie Group di IKNPresiden Joko Widodo (Jokowi) bakal melakukan groundbreaking proyek Nusantara Sustainability Hub di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Jokowi Bakal Groundbreaking Proyek Sustainability Hub Kolaborasi Pertamina dan Bakrie Group di IKNPresiden Joko Widodo (Jokowi) bakal melakukan groundbreaking proyek Nusantara Sustainability Hub di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Intip Kolaborasi Pertamina dan Bakrie Group Bangun Pusat Riset Energi Berkelanjutan di IKNPT Pertamina (Persero) dan Bakrie Group bersinergi membangun Nusantara Sustainability Hub di Ibu Kota Nusantara (IKN).
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »