Kemenparekraf mengusulkan Museum Nasional sebagai objek vital nasional

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mengusulkan agar Museum Nasional Indonesia dapat dimasukkan sebagai objek vital nasional, agar ...

Tangkapan layar Adyatama Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Ahli Utama Kemenparekraf Nia Niscaya dalam diskusi daring"The Weekly Brief with Sandi Uno" yang dipantau di Jakarta, Senin . ANTARA/Adimas RadityaJakarta - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mengusulkan agar Museum Nasional Indonesia dapat dimasukkan sebagai objek vital nasional, agar mendapatkan pengamanan yang maksimal.

Nia mengatakan, pasca terjadinya kebakaran di Museum Nasional Indonesia pada Sabtu malam, Kemenparekraf telah melakukan sejumlah upaya, di antaranya berkoordinasi dengan pihak Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi untuk memastikan pengamanan aset serta membantu kepolisian untuk melakukan penyelidikan.

"Peristiwa kebakaran jangan pernah terjadi lagi. Pak Dirjen Kebudayaan mengharapkan tidak menunda langkah transformasi permuseuman di Indonesia," ujarnya lagi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Museum Nasional Disebut Aman, Kebakaran Ada di Bagian BelakangBagian museum dari Museum Nasional atau Museum Gajah diklaim aman meski mengalami kebakaran.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

14 Orang Saksi Diperiksa Polisi Buntut Kebakaran Museum NasionalDiketahui, sebelum kebakaran terjadi Museum Nasional sedang ada pengerjaan renovasi di gedung C Museum Nasional.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Dilanda Kebakaran, Ini 10 Fakta Museum Nasional Indonesia atau Museum GajahTerletak di Jalan Merdeka Barat, Museum Nasional Indonesia, atau juga dikenal dengan Museum Gajah, adalah salah satu institusi budaya yang paling penting di Indonesia.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Profil dan Sejarah Museum Nasional, Dikenal Museum Gajah dan Heboh Karena KebakaranKejadian kebakaran di Museum Gajah membuat banyak orang kembali ingin mencari tahu tentang sejarah dan juga profil dari Museum Nasional itu.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Sejarah Museum Nasional dan Isi Koleksinya, Termasuk Museum Pertama di ASEANMuseum Nasional atau Museum Gajah mengalami kebakaran pada Sabtu (16/9/2023) malam.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

VIDEO: Museum Nasional Terbakar, Mendikbudristek Nadiem Prioritaskan Menginventarisir Benda-Benda MuseumKementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi akan membentuk tim gabungan untuk menginventarisir benda-benda bersejarah yang terdampak kebakaran Museum Nasional.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »