Kemenpar tingkatkan SDM industri spa dengan sertifikasi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kementerian Pariwisata (Kemenpar) terus berupaya untuk meningkatkan sumber daya manusia (SDM) di industri spa salah satunya dengan melakukan sertifikasi ...

Zahra Amalia dinobatkan sebagai Duta Pariwisata Spa 2019 , didampingi Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani dalam acara malam anugerah"SPA & Wellness Tourism Award dan Pemilihan Duta Pariwisata SPA Indonesia 2019 tingkat Nasional" di Jakarta, Senin malam. Jakarta - Kementerian Pariwisata terus berupaya untuk meningkatkan sumber daya manusia di industri spa salah satunya dengan melakukan sertifikasi kompetensi.

Ia menambahkan pemerintah melalui Kementerian Pariwisata bersama komunitas memfasilitasi sertifikasi para terapis spa sebagai upaya untuk memberikan pengakuan atas kompetensi profesi yang dimiliki tenaga kerja di bidang spa untuk memahami pentingnya profesional dan legalitas., kita terus sempurnakan terus," ucapnya.Ke depan, Arief Yahya mengatakan, perempuan memberikan kontribusi yang cukup tinggi bagi industri spa dan pariwisata yang akhirnya turut membantu ekonomi nasional.

Dalam kesempatan sama, Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani mengatakan spa bukan hal baru di Indonesia, spa merupakan sistem penataan kesehatan warisan leluhur yang dilakukan menggunakan media air dan didukung pijat serta aroma terapi dari bahan alami.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Joko Anwar Sebut Dunia Perfilman di Indonesia Kekurangan SDMSutradara kondang Joko Anwar menilai selama ini dunia perfilman di Indonesia masih kekurangan talenta-talenta berbakat, baik di depan maupun di balik layar. Cari aktor n aktris lokal dipelosok seluruh pulau Makanya cast nya jgn itu2 aja om jokoanwar, coba explore lagi talenta baru buat jd lead. Gundala kemaren buat supporting tokoh nya udh keren banget cast nya tinggal lead nya aja di coba muka baru Biarin
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Wisata Literasi Nasional, Upaya Tingkatkan Mutu SDMTujuan dari kegiatan itu adalah mewujudkan Kalbar sebagai provinsi literasi Indonesia. Mbak nana jadi pendukung 02 ? 🤣🤣🤣 Jk guys 😅
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bamsoet: Perguruan Tinggi Punya Andil Tingkatkan Kualitas SDMKetua DPR RI Bambang Soesatyo mengatakan Tri Dharma Perguruan Tinggi perlu dikuatkan dan diarahkan untuk mempersiapkan dan meningkatkan kualitas SDM.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Topang Daya Saing Industri, Kemenperin Siap Cetak SDM Sektor LogistikKemenperin menambahkan program studi Diploma 1 (D1) Distribusi dan Transportasi di Politeknik Akademi Teknik Industri (ATI)...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Kekurangan Tenaga Kerja, Jepang Minta Indonesia Kirim SDMPemerintah Jepang meminta Indonesia mengirimkan lebih banyak tenaga kerja terlatih, untuk bekerja di sektor industri otomotif dan makanan. Ayo ayo ndang lulus azahraaaaa kalau perlu jomblo, ada arie_nieh OTW.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Pemerintah Upayakan Mobil Listrik Nasional Hadir di Tahun 2022SDM Indonesia mampu untuk menciptakan inovasi kendaraan listrik yang tak kalah dengan negara lain.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »