Kemenlu akan Panggil Dubes Cina Soal ABK Indonesia Dilarung

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kementerian Luar Negeri akan memanggil Dubes Cina untuk meminta penjelasan terkait jenazah anak buah kapal atau ABK Indonesia yang dilarung.

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Luar Negeri akan memanggil duta besar atau Dubes Cina untuk meminta penjelasan terkait jenazah anak buah kapal atau ABK Indonesia yang dilarung di laut. ABK tersebut meninggal di kapal berbendera Cina Long Xin 605 dan Tian Yu 8, saat kapal sedang berlayar di perairan Selandia Baru.Direktur Perlindungan WNI dan BHI Kementerian Luar Negeri Judha Nugraha mengatakan,

Beijing sebelumnya telah menyampaikan nota diplomatik untuk meminta klarifikasi mengenai kasus ini. Dalam penjelasannya, Kemlu RRT menerangkan bahwa pelarungan telah dilakukan sesuai praktek kelautan internasional untuk menjaga kesehatan para awak kapal lainnya.'Kemlu akan memanggil Duta Besar RRT guna meminta penjelasan tambahan mengenai alasan pelarungan jenasah.

Seoul berkoordinasi dengan otoritas setempat telah memulangkan 11 awak kapal pada 24 April 2020. Sementara 14 awak kapal lainnya akan dipulangkan pada 8 Mei 2020. Seoul juga sedang mengupayakan pemulangan jenazah awak kapal berinisial E yang meninggal di RS Busan karena pneumonia.'Adapun 20 awak kapal lainnya melanjutkan bekerja di kapal Long Xin 605 dan Tian Yu 8,' ujar Judha.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Mending cina di tantang geludd aja yuk

Emang Bu Retno berani ama LBP?

Helehhh... 😒

Coba coba pengen liat? Paling tetep aja cari celah biar cinanya ga salah... Kebaca udah, basi...

Jgn panggil nanti cina minta utang....

Coba misal 'Kemenlu akan Panggil Dubes Cina Soal ABK Indonesia dipaksa Kerja Rodi hingga Meninggal' Dah itu aja dek, judul dlu, besok tumpuk di loker saya ya

haris_azhar

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Viral Jenazah ABK Indonesia di Kapal Nelayan Cina Dibuang ke LautVideo viral jenazah ABK Indonesia yang dibuang ke laut mengungkap perbudakan dan eksploitasi terhadap ABK Indonesia di kapal nelayan Cina. Sudah bertaun2 kasus ini seharusnya pihak berwenang di Indonesia mengambil tindakan. Ayolah media yang digaris bawahi pentingnya ini Perlu sosilisasi nilai2 agung Pancasila kalinye
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Kemenlu Minta Perekrut ABK Indonesia di Kapal Cina Tanggung JawabKementerian Luar Negeri akan meminta tanggung jawab dari perekrut anak buah kapal (ABK) asal Indonesia, yang menjadi korban di kapal berbendera Cina. Ya Kapalnya juga harus tanggungjawablah willsarana Nah kan...?..☹️ Haha ga berani sama boss. Haha. Haha. Hahasu
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Kronologis Pengungkapan Pembuangan ABK Indonesia dari Kapal CinaKementerian Luar Negeri memastikan pihak yang merekrut ABK di Indonesia juga akan dimintai pertanggungjawaban.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

KBRI Beijing Panggil Dubes China soal Dugaan Eksploitasi ABKKBRI Beijing melayangkan nota diplomatik kepada Dubes China untuk meminta klarifikasi soal pelarungan jasad WNI ABK kapal China di laut. mohon like dan sharenya ya teman-teman, salah 1 karya dari kami di tengah pandemi saat ini. 🙂🙏 Jangan kemudian 'beres' hanya di meja makan yaaa.....? 🤔🤔🤔
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Ini Pesan Dubes RI di Korsel untuk WNIPemerintah Korea Selatan telah memberi panduan pelonggaran aturan pembatasan sosial ke pihak kedutaan. Korsel
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kemenlu akan Panggil Dubes Tiongkok Terkait Perbudakan WNINota diplomatik dari KBRI Beijing sudah diserahkan kepada Pemerintah Tiongkok pada 31 Desember 2019. Makasih min udah jujur pake kata perbudakan, salam Indomesia 🇮🇩 Gua bingung ama sistem kerja ni perlindungan WNI, dah dari Desember 2019 woi. Dan banyak kamatian di kapal itu. Dan tidak tindakan tegas? Masak yg mati abk indo terus. Lembek bat anjir.... apa ni soal duit lg? Tegas aja batalkan kontroknya suruh pulang. Berlarut2 tu hobi bat dah
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »