Kemendes PDTT buka beasiswa kuliah bagi anak transmigran berprestasi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Direktorat Jenderal Pembangunan dan Pengembangan Kawasan Transmigrasi (PPKTrans) Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes ...

Tangkapan layar - Brosur Program Penjaringan Siswa Berprestasi di Kawasan Transmigrasi Tahun 2024. ANTARA/HO-Kemendes PDTT

Putra-putri transmigran atau penduduk setempat yang memperoleh perlakuan sebagai transmigran itu harus memenuhi persyaratan umum dan persyaratan khusus. Selanjutnya, melampirkan surat pernyataan setuju dengan dibubuhi tanda tangan pribadi di atas meterai dan tanda tangan orang tua, melampirkan esai hasil penulisan sendiri dengan tema "Pengabdian di Kawasan Transmigrasi" dengan ilmu sesuai program studi pilihan pendaftar beasiswa, dan mengirimkan dokumen pendaftaran secara daring ke http://siditrans.kemendesa.go.id atau secara luring melalui pos ke alamat sesuai dengan prosedur pendaftaran.

Untuk beasiswa kuliah di perguruan tinggi swasta , pendaftar harus mendaftar di PTS mitra kerja sama Direktorat Jenderal PPKTrans, berprestasi di bidang akademik/non-akademik, dan/atau berkontribusi kepada daya saing bangsa di segala bidang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemendes sediakan beasiswa kuliah bagi anak transmigran berprestasiDirektorat Jenderal Pembangunan dan Pengembangan Kawasan Transmigrasi, Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kemendes dorong BUMDes diaudit akuntan publikKementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) mendorong setiap Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) diaudit oleh akuntan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Mendes: Bengkulu pertama di luar Jawa wujudkan beasiswa perangkat desaMenteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar menyatakan Provinsi Bengkulu menjadi provinsi pertama di luar ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Temui Jokowi di Istana, 2 Menteri PKB Tegaskan Tak Bahas Hak AngketMenteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar menyatakan, hubungan antara Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan PKB terjalin baik.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Catatan untuk Indeks DesaIndeks Desa tidak sekadar mengukur kemajuan pembangunan desa, tetapi lebih holistik, yaitu pembangunan makro.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Bukan Cuma Tol Kediri-Tulungagung, Ini Proyek Infrastruktur di Kabupaten Kediri Lainnya yang Akan Dibangun pada Mei 2024Selain pembangunan Tol Kediri-Tulungagung, wilayah Kediri juga akan melanjutkan pembangunan Stadion Gelora Daha Jayati.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »