Kemenag Gandeng BPOM dan MUI Jalankan Proses Sertifikasi Halal

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kalla meminta Kemenag bersama BPOM dan MUI menjalankan proses sertifikasi secara ringkas agar tak menyulitkan para pengusaha.

Kalla meminta dalam pelaksanaannya nanti BPJPH dan BPOM dapat bersinergi agar pendaftaran sertifikasi halal sejalan dengan sertifikasi kesehatan.Kalla meminta begitu data masuk ke BPJPH otomatis masuk pula ke BPOM.

"Jadi kalau dipisah ini pengusaha dan masyarakatnya susah. Habis dibawa ke sini di BPJPH, dibawa lagi ke BPOM," ujar Kalla. "Karena itu disatukan pelaksanaan. Kedua, bayarannya satu kali. Dan ketiga, BPOM lah instansi yang disiapkan di samping Kementerian Kesehatan karena dia mempunyai laboratorium dimanapun diseluruh Indonesia ini," ujar Kalla yang juga hadir dalam acara tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BPOM Rilis Daftar Obat Pengganti RanitidinRanitidin ditarik secara sementara karena diduga mengandung cemaran pemicu kanker.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

BPOM: Pengawasan Minyak Curah Belum JelasPengawasan minyak goreng curah saat beredar di pasaran mestinya dilakukan oleh semua pemangku kepentingan terkait, termasuk pengusaha dan konsumen sendiri.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Polisi Amankan 12 Ton Daun Kratom Karena Sejenis Narkotika, BPOM dan BNN: Belum Diatur UU - Teras.ID'Kratom itu belum masuk dalam UU. Jadi belum bisa kami tangani dan BNN pun belum pernah menangani,' kata Kabid Pemberantasan BNN Provinsi Kalteng ini ... - Artikel asli dimuat di mitra Teras yakni: Borneo News - Kratum mengandung zat apa ya
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Sertifikasi Halal Kini Dikeluarkan BPJPH, Menag: Fatwa Masih Wewenang MUIMUI tak lagi berwenang menerbitkan sertifikasi halal. Meski demikian, MUI masih berwenang menerbitkan fatwa dan menerbitkan sertifikasi auditor halal. MUI Halal Fatwa yang sering diabaikan Hmmm... MUIPusat MajelisUlamaID bakal bangkrut? darimana mereka akan kejar setoran? minta ke allah langsung?, memangnya allah punya bank? Bagus bagi pegadang di Indonesia agar untuk mencantumkan logo halal tidak semahal dulu. Tapi kasian pedagang makanan di korea lah. Banyak mereka yg pasang logo halal dari MUI.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Tak Lagi MUI, Sertifikat Halal Kini Diterbitkan KemenagSemua produk makanan wajib mencantumkan sertifikat halal dari BPJPH di bawah Kementerian Agama, bukan lagi dari Majelis Ulama Indonesia (MUI). nah ini baru bener...MUI kan cuman ormas Wkwk tahu aj ladang bisnis. Silahken cakar- cakaran .. Jadi ingat vaksin MR, mudah2 kemenag sekonsisten MUI ,halal katakan halal haram katakan haram
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

JK: Sertifikasi Halal Penting untuk Hajat Hidup Orang BanyakKewajiban sertifikasi halal bagi produk yang beredar dimulai Kamis.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »