Keluarga Miskin Baru di Sulsel Bertambah 125 Ribu Rumah Tan |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jumlah tersebut bahkan diprediksi akan terus bertambah.

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Selatan menyebutkan bahwa keluarga miskin baru di provinsi itu bertambah sekitar 125 ribu rumah tangga. Angka itu didapat dari validasi dan verifikasi data yang sedang berlangsung di kabupaten/kota se-Sulsel. Baca Juga Jumlah tersebut bahkan diprediksi akan terus bertambah hingga pelaksanaan pendataan selesai dari data terpadu kesejahteraan sosial tahun 2019. Data akan ditetapkan melalui SK Kementerian Sosial Januari 2020 yaitu 921.

Andi Fitri berharap penambahan orang miskin baru di Sulsel tidak begitu signifikan dari total keluarga saat ini sekitar 125 ribu RT. Apalagi verifikasi dan validasi data keluarga miskin sedang berlangsung di hampir seluruh 24 kabupaten/kota se Sulsel. Andi Fitri menyebut lebih dari setengahnya telah mencapai validasi data 70 persen.

Adapun beberapa kabupaten/kota dengan capaian yang hampir merampungkan validasi dan verifikasi data warga miskinnya yakni; Kabupaten Luwu Timur 94 persen, Pangkajene dan Kepulauan 86 persen, Sidrap 80 persen, Bantaeng 77 persen dan Makassar 72 persen."Bahkan Kabupaten Luwu Utara sekarang ini sudah mencapai 41 persen, yang sebelumnya ditunda karena Covid-19 dan ditambah bencana banjir yang terjadi sehingga ditunda dulu," katanya.

"Mereka belum sama sekali lakukan pendataan dengan alasan Covid-19. Tetapi kita akan terus dorong untuk segera melakukan pendataan sesuai batas waktu yang ditetapkan Kementerian Sosial," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Ini kemajuan lord jokowi Saya harap bapak membaca realita, bukan sekedar teks protokoler istana. Silahkan sarapan angka angka, tapi dengarkan nasehat para pakar Lop yu lah ten period

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ederson Moraes, Anak Keluarga Miskin yang Sempat Tolak Jadi KiperKiper Manchester City, Ederson Moraes ternyata sempat tak mau main di posisi kiper. Dia lebih memilih ada di posisi bek kiri. Lantas apa yang membuatnya berubah pikiran dan bisa jadi seperti sekarang ini? Simak jawabannya disini ya! mancity EPL
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Podcast Tolak Miskin: Harga Emas Melambung, Sudah Siap Sedot Untung?Harga emas cetak rekor lagi! Sampai kapan harga emas akan terus naik? Buat yang mau berinvestasi, sikap apa yang sebaiknya dilakukan? HargaEmas PodcastTolakMiskin via detikfinance
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Tunggangi Moge Demi Makan Mi Ayam Mahal, Nikita Mirzani: Orang Miskin Enggak Bisa Makan di SiniNikita Mirzani menunggangi motor pribadinya yaitu BMW R nine T Spezial demi memakan mi ayam dengan banderol cukup mahal. NikitaMirzani
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kontroversi Muhadjir: Kaya Miskin hingga Honorer Masuk SurgaMenko PMK Muhadjir Effendy kerap menggulirkan pernyataan memancing kontroversi publik, baik saat menjabat sebagai Menko PMK atau Mendikbud. Seorang pemimpin harus bisa menjaga tutur katanya secara arif bijaksana , jangan sampai kata yg terucap menyinggung atau membuat sakit hati orang-orang yg dipimpinnya . Gunakan kalimat dan kata yg bijak dalam hal apapun agar penghormatan didapatkan .
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pasien Covid di RSD Wisma Atlet Bertambah Jadi 1.333 Orang |Republika OnlineHari ini tercatat ada penambahan sebanyak 60 orang pasien berstatus positif Covid-19.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »