Kelompok Tani Ngudi Slamet Dapat Pesana 600 Jerigen |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kelompok Tani Ngudi Slamet merupakan binaan Rumah zakat di Banjarnegara

REPUBLIKA.CO.ID, BANJARNEGARA -- Kelompok Tani Ngudi Slamet binaan Rumah Zakat mendapat pesanan 600 jerigen atau 3000 liter agensi hayati PGPR dari Laboratorium Pengamat Hama Penyakit Banyumas. PGPR adalah bakteri pemacu pertumbuhan tanaman.

PGPR sendiri merupakan mikroba tanah yang terdapat pada akar tanaman yang dapat meningkatkan pertumbuhan tanaman dan perlindungan terhadap patogen tertentu. PGPR mampu menghasilkan hormon tumbuhan, seperti auxin, giberilin dan sitokinin, sebagai pelarut Phospat dan fiksasi Nitrogen. ”Alhamdulillah, Kelompok kami mendapatkan pesanan ini. Sehingga bisa memberi kesempatan lebih besar untuk berbagi manfaat pada kelompok tani yang lain,” kata Bayu Setyo, Relawan Rumah Zakat.

Pesanan PGPR ini rencananya akan didistribusikan ke kelompok tani di wilayah kabupaten Banjarnegara. Selain PGPR, Kelompok Tani Ngudi Slamet secara konsisten memproduksi agensi hayati lainnya seperti, Trichoderma dan pestisida nabati. ”Kami dalam proses pembuatan agensi hayati tetap mematuhi SOP yang sudah ditetapkan oleh kementrian pertanian, sehingga kualitas kami bisa terjaga,” kata Kisam Abdullah, Ketua Kelompok Tani Ngudi Slamet.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kelompok Tani Hutan Terima Bantuan Bibit Kepiting BakauGubernur Erzaldi mengimbau agar masyarakat peduli dengan lingkungan sekitar meski bukan merupakan tanggung jawabnya.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Polines Ciptakan Pengering Gabah untuk Kelompok Tani SidomulyoPoliteknik Negeri Semarang (Polines) membantu gabungan kelompok tani (Gapoktan) Desa Sidomulyo, Jawa Tengah, dalam menciptakan alat pengering gabah.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kartu Tani Punya Banyak Manfaat, Distribusinya di Sukabumi Sudah 90 PersenMentan SYL menuturkan, Kartu Tani bermanfaat untuk membantu proses distribusi pupuk bersubsidi bagi para petani.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kelompok Tani Hutan Terima Bantuan Bibit Kepiting BakauGubernur Erzaldi mengimbau agar masyarakat peduli dengan lingkungan sekitar meski bukan merupakan tanggung jawabnya.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pelatih Persib Klaim Pernah Dapat Tawaran dari Torino |Republika OnlineTawaran itu datang puluhan tahun yang lalu.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bank QNB Indonesia Dapat Suntikan Modal 30 juta dolar AS |Republika OnlinePenempatan dana bertujuan untuk memperkuat permodalan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »