Kelangkaan Minyakita Di Medan Diduga Karena Praktik Kartel

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

KOMISI Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Kanwil I Medan, menduga kelangkaan Minyakita di Kota Medan dan sekitarnya terjadi akibat praktik kartel oleh produsen atau distributor. Dugaan itu muncul setelah dilakukan sidak pasar bersama unsur TPID Sumut.

Ridho Pamungkas, Kepala KPPU Kanwil I Medan, mengatakan pihaknya telah mensurvei harga bahan pokok di Kota Medan dan sekitarnya. Survei dilakukan melalui inspeksi mendadak dengan mengajak unsur TPID Sumut dan instansi terkait lain, yakni dari Bank Indonesia serta Biro Perekonomian, Disperindag ESDM, Dinas Ketahanan Pangan dan Hortikultura Sumut, serta Perum Bulog Kanwil Sumut.

Para pedagang minyak goreng, lanjut Ridho, mengaku sudah satu bulan terakhir tidak menjual Minyakita karena tidak ada pasokan. Sedangkan pasokan minyak goreng kemasan selalu stabil. Minyakita merupakan merek dagang milik Kementerian Perdagangan dan sudah terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM. Program Minyakita merupakan solusi oleh pemerintah atas tingginya harga minyak goreng di pasaran.

Pemerintah mengharuskan produsen minyak goreng untuk memproduksi minyak kemasan ini. Dengan ketentuan, jumlah produksi Minyakita harus sama dengan jumlah minyak yang diekspor, dan dijual sesuai HET.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPPU Ungkap Minyakita Langka-Harga Rp 18.000/LiterKomisi Pengawas Persaingan Usaha atau KPPU mengungkap ada kelangkaan dan kenaikan harga pada produk Minyakita.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Minyakita Langka, Penjual Beri Syarat Warga Harus Beli dengan Sabun dan MentegaKomisi Pengawas Persaingan Usaha atau KPPU mengungkap adanya kelangkaan Minyakita di sejumlah daerah.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

6 Fakta Minyakita Langka dan Mahal sampai Produksi Bakal DitambahKomisi Pengawas Persaingan Usaha atau KPPU mengungkap produk Minyakita yang mengalami kelangkaan di pasaran.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Sidak Pasar di Medan, KPPU dan TPID: MinyaKita Langka, Harga Minyak Goreng Curah di Atas Rp 16 RibuKomisi Pengawas Persaingan Usaha KPPU Kanwil I Medan bersama Tim TPID Sumut melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Pasar tradisional Petisah, di Kota Medan.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Hilang di Pasaran, KPPU Temukan Kenakalan Penjualan MinyakitaKomisi Pengawas Persaingan Usaha mengungkapkan bahwa pihaknya menemukan praktik tying dalam penjualan minyak goreng curah kemasan sederhana bermerek Minyakita. Kalau tega main2 dgn kebutuhan hajat orang banyak langsung saja comot dan proses sesuai hukum yg berlaku👍
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Stok Minyakita Langka di Pasar, Zulhas: Barangnya Laris |Republika OnlineMinyak goreng Minyakita dikabarkan mulai langka di pasaran. Oalahhh gak kwatir tuku minyak kita, minyak yg brand² terkenal banyak yg murah² klo lagi promo di hypermarket² harga 11 12 malah hahaha
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »