Kejakgung Duga Ada Oknum OJK Terlibat di Jiwasraya

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jaksa Agung menilai kasus Jiwasraya tak muncul kalau pengawasan OJK benar.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Otoritas Jasa Keuangan dinilai gagal dalam mengawasi pola manajemen investasi PT Jiwasraya yang menyebabkan perusahaan gagal bayar klaim jatuh tempo. Kejaksaan Agung bahkan menduga adanya oknum di lembaga tersebut yang terlibat dalam kasus tersebut.

Guna menelusuri hal tersebut, Kejaksaan Agung rupanya telah memanggil OJK untuk menanyai hal tersebut. Namun, Burhanuddin enggan memberitahu kapan hal itu dilakukan. Pengawasan OJK terhadap Jiwasraya juga dikritisi oleh anggota Komisi III DPR Fraksi Partai Golkar Supriansa. Menurutnya jika Peraturan OJK Nomor 55 Tahun 2017 dijalankan dengan benar, permasalahan Jiwasraya dapat diidentifikasi sejak awal.

Sementara itu, Anggota Komisi III Fraksi Partai Demokrat Benny K. Harman meminta Kejaksaan Agung juga memanggil Menteri BUMN dan Menteri Keuangan. Lewat komunikasi pihak-pihak tersebut, diharapkan dapat segera menyelesaikan kasus tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ombudsman Panggil OJK soal Kasus Jiwasraya Pekan DepanOmbudsman RI akan memanggil OJK minggu depan untuk menelusuri kasus asuransi PT Jiwasraya (Persero). OJK NYA JK INVALID NGADEPIN PERAMPOKAN SANG REZIM
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Kasus Jiwasraya, Ombudsman Panggil OJK Pekan DepanOmbudsman akan mendalami soal tata kelola dari Jiwasraya, serta akan mengeluarkan catatan untuk perbaikan ke depannya.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

OJK Bisa Dimintai Pertanggungjawaban Pidana dalam Kasus JiwasrayaPakar hukum pidana Mudzakir berpendapat OJK bisa termasuk sebagai pelaku rekayasa dari unsur eksternal Jiwasraya. Jgn makan gaji buta..n trima suap, upeti.dsb wahai aparat.. Gegara xlian mkn gaji buta rakyat mnderita..
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pengamat Sebut OJK Punya Andil Biarkan Kasus Jiwasraya BergulirMenurutnya, OJK punya andil dalam kasus gagal bayar Jiwasraya, yakni membiarkan laporan palsu Jiwasraya disahkan.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

OJK Angkat Bicara Soal Rencana Investor Sehatkan JiwasrayaSetidaknya saat ini sudah ada empat investor yang berminat menyuntikkan dana ke Jiwasraya. Lumayan tu data2 nasabahnya Asuransi milik pemerintah saja lepas pengawasan, bagaimana dengan asuransi lainnya...,,? Ga habis pikir
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kejagung Telah Panggil OJK Soal JiwasrayaOJK dinilai gagal mengawasi manajemen investasi Jiwasraya.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »