Kecelakaan Lalu Lintas Selama Lebaran di Sumut Berkurang

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Kecelakaan lalu lintas di Sumut selama Lebaran ini menurun dibanding tahun lalu. Polda Sumut mencatat 18 kejadian kecelakaan, tahun lalu mencapai 52 kejadian. Namun, korban meninggal akibat kecelakaan tahun ini 7 orang. Nusantara AdadiKompas

Arus kendaraan tampak padat di pusat oleh-oleh Kota Medan di Jalan Razak, Kota Medan, Sumatera Utara, Jumat . Puncak arus balik di Sumut diperkirakan pada Sabtu dan Minggu ini.

MEDAN, KOMPAS — Kecelakaan lalu lintas di Sumatera Utara selama libur Lebaran 2022 mengalami penurunan dibandingkan masa Lebaran tahun lalu. Selama tujuh hari Operasi Ketupat Toba, Kepolisian Daerah Sumatera Utara mencatat 18 kejadian kecelakaan, menurun dibandingkan tahun lalu yang mencapai 52 kejadian.

Namun, masih terdapat korban meninggal akibat kecelakaan lalu lintas tahun ini, yakni tujuh orang, meskipun angka itu menurun dibandingkan tahun lalu yang mencapai 12 korban meninggal. ”Dari segi jumlah, angka kecelakaan masa Lebaran tahun ini menurun di Sumut,” kata Direktur Lalu Lintas Polda Sumut Komisaris Besar Indra Darmawan Iriyanto, Jumat .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ibu di Sumut Menangis gara-gara Dijebak Anaknya, Jus yang Diantarkannya ke Lapas Ternyata Berisi SabuSeorang ibu di Kabupaten Labuhanbatu, Sumut, dijebak anaknya. Ibu tersebut tak tahu jus yang diantarkannya berisi sabu.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Satgas: Sumut nihil kasus baru COVID-19 dua hari berturutSatuan Tugas Penanganan COVID-19 mencatat selama dua hari berturut-turut Provinsi Sumatera Utara nihil kasus baru COVID-19 berdasarkan data yang diterima di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Lebaran 2022, Jasa Raharja Sebut Angka Kecelakaan TurunPT Jasa Raharja menyebut angka kecelakaan lalu lintas selama arus mudik Lebaran 2022 mengalami penurunan dibanding tahun 2019 lalu.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Ada 161 Kejadian Darurat di Surabaya Selama Libur Lebaran, Paling Banyak Kecelakaan Lalu LintasDi samping kecelakaan lalu lintas, kejadian darurat di Surabaya antara lain darurat medis, kebakaran, penemuan jenazah dan lainnya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jasa Raharja Cairkan Rp 55 M ke Korban Kecelakaan MudikJasa Raharja telah mencairkan santunan kepada korban kecelakaan lalu lintas selama periode mudik Lebaran mencapai Rp 55,4 miliar.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Pria Ini Berjalan di Tol Tangerang-Merak, Mobil pun Menyambar, BrakkkPolda Banten tengah menyelidiki kecelakaan lalu lintas di ruas Tol Tangerang-arah Merak. TolTangerang-Merak
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »