Kebiasaan Ini Bikin Panjang Umur, Turunkan Risiko Kematian 39 Persen

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Kesehatan Berita

Panjang Umur,Naik Tangga,Penyakit Kardiovaskular

Sebuah penelitian di Inggris menemukan kebiasaan sederhana yang mampu mengurangi risiko kematian akibat penyakit kardiovaskular. Apa itu?

Sebuah penelitian di Inggris menemukan menaiki tangga mampu mengurangi risiko kematian akibat penyakit kardiovaskular sampai 39 persen."Jika Anda punya pilihan untuk naik tangga atau lift, pilih tangga karena itu akan membantu jantung Anda," kata dr. Sophie Paddock, penulis studi, seperti dilaporkanPaddock dan rekan-rekannya menggunakan metode meta-analisis terhadap 9 penelitian tentang manfaat kesehatan dari menaiki tangga.

Selain itu, peserta yang rajin naik tangga punya risiko lebih rendah untuk meninggal akibat penyakit kardiovaskular seperti, serangan jantung, gagal jantung atau stroke yakni sebesar 39 persen.Pelatih kebugaran James Cunningham berpendapat, menaiki tangga adalah bentuk olahraga yang mudah diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Dalam waktu bersamaan, Anda bisa melatih jantung, paru-paru, dan otot.

Panjang Umur Naik Tangga Penyakit Kardiovaskular Kebiasaan Yang Bikin Panjang Umur

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

7 Kebiasaan yang Bikin Umur Lebih Panjang 24 Tahun Menurut StudiBeberapa kebiasaan sehari-hari dipercaya dapat memperpanjang umur. Hal ini ditemukan dalam sebuah studi.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Intip 8 Kebiasaan Produktif yang Dilakukan Orang Sukses Sebelum Pukul 9 Pagi, Segera Terapkan Kebiasaan Ini!Artikel ini membahas tentang beberapa rutinitas pagi yang efektif untuk meningkatkan produktivitas, fokus, dan mencapai tujuan.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Awas, 7 Kebiasaan Ini Bisa Bikin Kamu Jadi PelupaMerasa sering lupa menaruh kacamata? Bisa jadi Anda sering melakukan beberapa kebiasaan yang bikin orang jadi pelupa berikut ini
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Lo Kheng Hong Sebut Kebiasaan Warga RI Ini Bisa Bikin Miskin, Apa Itu?Investor kawakan Lo Kheng Hong mengungkapkan kebiasaan warga RI yang bikin miskin.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Tanpa Disadari Kebiasaan Ini Bikin Pria Disfungsi Ereksi Sampai Susah OrgasmeAnda juga dapat mengalami kesulitan mencapai ereksi, dan klimaks yang jauh lebih tidak menyenangkan, jika Anda dapat mencapai klimaks sama sekali.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Kebiasaan Pemobil Wanita yang Bikin Resah Pengguna Jalan Lain, Ini DetailnyaTak hanya jago memasak, wanita ternyata mahir dalam menyetir. Namun ada beberapa keluhan tentang kebiasaan pemobil wanita ketika menyetir.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »