KBRI Berkoordinasi dengan Pihak Berwenang di Swiss, Pencarian Putra Ridwan Kamil Dilanjutkan

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Proses pencarian atas Emmeril Khan Mumtadz dipastikan berlanjut. Putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil itu dikabarkan hilang di Sungai Aare, Bern, Swiss, sejak kemarin. Internasional AdadiKompas

Danau Lugano dilihat dari taman kota Parvico Civico, Swiss, pada pertengahan Juni tahun 2018. Wisata alam dan petualangan menjadi jualan pariwisata Swiss.

BERN, JUMAT – Kedutaan Besar Republik Indonesia di Bern, Swiss, terus berkoordinasi dengan kepolisian serta tim pencarian dan penyelamatan atau SAR setempat untuk memastikan keberadaan Emmeril Khan Mumtadz , anak Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil yang dikabarkan hilang di Sungai Aare, Bern, Swiss, sejak Kamis siang waktu setempat. Duta Besar RI untuk Swiss dan Liechtenstein, Muliaman D Hadad, memastikan proses pencarian Eril, Emmeril biasa disapa, dilanjutkan pada Jumat.

“Pencarian akan dilanjutkan hari ini. Mohon doanya,” kata Muliaman ketika dihubungi dari Jakarta. Ia mengatakan, pihak KBRI bersama keluarga Ridwan Kamil terus berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait di Swiss. Hal itu dilakukan sejak awal musibah itu terjadi, yakni Kamis sekitar pukul 10.00 pagi waktu setempat atau sekitar pukul 15.00 WIB. Lebih lanjut, Muliaman mengatakan, polisi telah melakukan penyisiran baik di sungai maupun di darat, dan upaya pencarian akan berlanjut pada Jumat ini.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Sya hanya bilang, jika anda tidak punya keahlian di bidang sungai jgn coba coba berenang di sungai, jika keahlian anda sebagai supir hanya jadi supir angkot, jgn coba coba bawa truck gandeng karena sama saja akan membahayakan diri anda sendiri.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ridwan Kamil ke Swiss Usai Emmeril Hilang Saat Berenang di Sungai Aare, SwissLewat rilis tertulis yang disampaikan Keluarga RK, Elpi Nazmuzaman menyampaikan kejadian Emmeril hilang di sungai pada 26 Mei 2022 waktu Swiss. Lagian aneh banget, nyari sekolah pake acara berenang-berenangan di sungai... emang udah summer di swiss?
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Putra sulung Ridwan Kamil hilang saat berenang di Swiss - ANTARA NewsPutra sulung Ridwan Kamil, Emmeril Khan Mumtadz atau yang disapa Eril, hanyut di Sungai Aaree, Swiss, pada 26 Mei 2022. Hingga hari ini, tim SAR dan polisi Swiss masih melakukan pencarian. Berita selengkapnya:
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Putra Sulung Ridwan Kamil Hilang Saat Berenang di SwissPutra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Khan Mumtadz atau yang biasa disapa Eril. Dikabarkan hilang saat berenang di Sungai Aare, Swiss. TempoNasional
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Putra Ridwan Kamil Hilang Saat Berenang di Sungai Aare, SwissPutra Ridwan Kamil Hilang Saat Berenang di Sungai Aare, Swiss
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Putra Ridwan Kamil Hilang di Swiss, Susi Pudjiastuti hingga Giring Ganesha Panjatkan Doa - Tribunternate.comJuru bicara keluarga Ridwan Kamil, Randy, menyebutkan bahwa Emmiril Khan Mumtadz terseret arus saat berenang di Sungai Aaree, Bern, Swiss.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kepolisian dan Tim SAR Swiss Lanjutkan Pencarian Putra Ridwan KamilRADARSOLO.ID - Pencarian terhadap putra pertama Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz oleh Kepolisian Swiss dilanjutkan pada Jumat (27/5) mulai pukul 09.00 waktu setempat.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »