Kate Middleton Kirim Surat Permintaan Maaf pada Pasukannya Jelang Gladi Resik Trooping the Colour 2024

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 70 sec. here
  • 13 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 66%
  • Publisher: 83%

Kate Middleton Berita

Minta Maaf,Kanker,Surat Permintaan Maaf

Kate Middleton membubuhkan bahasa latin di akhir surat berisi permintaan maaf pada pasukan Pengawal Irlandia jelang gladi resik Trooping the Colour.

Kate Middleton kembali bersuara di tengah proses pengobatan penyakit kankernya. Ia baru saja mengirimkan surat kepada pasukan Pengawal Irlandia yang berisi permintaan maaf . Putri Wales diketahui menjabat sebagai kolonel pasukan itu.

Putri Wales itu merasa terhormat menjadi kolonel pasukan tersebut. Ia sangat menyesal tidak dapat mengikuti acara Tinjauan Kolonel tahun ini yang merupakan gladi resik pasukan sebelum acara utama digelar. Mereka membalas surat Kate dengan menuliskan, 'Pengawal Irlandia sangat tersentuh menerima surat dari Kolonel kami, Yang Mulia, Putri Wales pagi ini. Kami terus mendoakan Yang Mulia baik-baik saja dalam kesembuhannya dan kirimkan harapan terbaik kami padanya.' Mereka juga menandatangani surat mereka, 'Quis separabit', yang mencerminkan sentimen Putri Kate.

Upacara yang akan digelar pada 15 Juni 2024 itu akan menampilak keluarga kerajaan menyapa warga dari balkon Istana Buckingham. Upacara dilaksanakan untuk merayakan hari ulang tahun resmi sang raja.Tak Bakal Dihadiri Pangeran Harry dan Meghan MarkleDilansir dari People, Rabu, 5 Juni 2024, Meghan Markle dan Pangeran Harry tak diundang lagi ke acara tahunan yang akan digelar pada minggu depan.

Di sisi lain, teori konspirasi liar kembali menyebar seputar kondisi kesehatan Kate Middleton. Pasalnya, ibu tiga anak itu sudah berbulan-bulan absen dari pandangan publik.Kate Middleton Disebut Tidak Akan KembaliRumor makin tajam setelah beredar narasi yang menyebut istri Pangeran William itu 'mungkin tidak akan pernah kembali' menjalani tugas kerajaan sebelum pengobatan kankernya rampung.

Minta Maaf Kanker Surat Permintaan Maaf Trooping The Colour Trooping The Colour 2024 Kerajaan Inggris Permintaan Maaf Surat Gladi Resik Juni

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pangeran Harry dan Meghan Markle Lagi-Lagi Tak Diundang ke Perhelatan Akbar Trooping the ColourTrooping the Colour terakhir yang dihadiri Pangeran Harry adalah pada 2022, bertepatan dengan Platinum Jubilee mendiang Ratu Elizabeth II.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kondisi Kate Middleton Disebut Membaik Usai Jalani PerawatanKate Middleton dilaporkan sudah mulai bisa menerima pengobatan kanker yang ia jalani dan merasakan tubuhnya makin membaik.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Kondisi Terbaru Kate Middleton, Kerajaan Inggris Buka SuaraKate Middleton dilaporkan tidak akan menghadiri upacara militer yang akan digelar bulan depan
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Sumber: Pengobatan Kanker Kate Middleton Mulai Tunjukkan Perbaikan KesehatanDi tengah pemulihan kesehatan dan pengobatan kanker yang dijalaninya, Kate Middleton menerima puluhan ribu kartu ucapan semoga cepat sembuh dari para penggemarnya.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Fokus Pulih dari Kanker, Kate Middleton Kosongkan Agenda Selama 2024Kate Middleton disebut tidak akan muncul di publik selama sisa tahun 2024 demi menjaga kesehatan mental di tengah perjuangan melawan kanker.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Lukisan Potret Terbaru Kate Middleton Diejek Netizen : Mengerikan !Lukisan potret baru Kate Middleton menimbulkan reaksi beragam dari para penggemar Kerajaan Inggris setelah dirilis pada Rabu (22/5) kemarin.
Sumber: TabloidBintang - 🏆 17. / 63 Baca lebih lajut »