Kasus Positif Covid-19 Bertambah di Sumut, Terbanyak dari Kota Medan

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dari 44 kasus positif baru itu, terbanyak berasal dari Kota Medan, ibu kota Sumut yakni sebanyak 40 kasus.

Ratusan warga yang terdampak pandemi Covid-19 di Medan, berkerumun saat mengambil dana bantuan sosial tunai sebesar Rp 600 ribu di Kantor Pos kawasan Lapangan Merdeka Medan, Sumatera Utara , Minggu, 31 Mei 2020. - Jumlah kasus positif Covid-19 di Sumatera Utara bertambah 44 orang pada Kamis dari sebelumnya 444 orang menjadi 488 orang. Dari 44 kasus positif baru itu, terbanyak berasal dari Kota Medan, ibu kota Sumut yakni sebanyak 40 kasus.

Juru Bicara Percepatan Penanganan Covid-19 Sumut, Whiko Irwan mengatakan, pasien positif Covid-19 yang meninggal dunia bertambah satu orang dari sebelumnya 43 orang menjadi 44 orang. Pasien sembuh bertambah 7 orang menjadi 166 orang. "Kota Medan sebagai penyumbang terbesar penambahan jumlah pasien positif, yaitu sebanyak 40 orang dalam hitungan 24 jam. Jumlah warga yang terpapar Covid-19 itu sebanyak 336 orang," ujar Whiko Irwan di Medan, Kamis .

Whiko mengatakan, pasien positif yang saat ini menjalani perawatan di sejumlah rumah sakit khusus penanganan Covid-19, ada sebanyak 278 orang. Pasien dalam pengawasan yang dirawat sebanyak 146 orang dan oang dalam pemantauan sebanyak 562 orang. "Daerah lain penyumbang terbesar jumlah pasien Covid-19 adalah Kabupaten Deli Serdang 58 orang, Kota Pematang Siantar 29 orang, dan Kabupaten Simalungun 24 orang, Kabupaten Asahan dan Serdang Bedagai, masing-masing sebanyak 6 orang," sebutnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kasus Dugaan Suap, KPK Periksa 12 Mantan Anggota DPRD SumutPenyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap 12 anggota DPRD Sumatera Utara periode 2009-2014, Kamis (4/6/2020).
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

KPK Periksa Enam Mantan Anggota DPRD Sumut Terkait Kasus Dugaan SuapPenyidik KPK menjadwalkan pemeriksaan terhadap enam mantan anggota DPRD Sumatera Utara periode 2009-2014, Rabu (3/6/2020). Kawanan penjual jabatan & pelahap duit dari GubSU (waktu itu) Gatot Pujo Nogroho.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

IDI Tak Khawatir Akan Ada Lonjakan Kasus Covid-19 di Kota Bekasi Saat New NormalKetua IDI cabang Kota Bekasi Komaruddin memastikan bahwa jajarannya tak perlu khawatir andai saja terjadi lonjakan kasus Covid-19.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kota Pekanbaru Laporkan Nihil Kasus CoronaDinas Kesehatan Riau melaporkan seluruh 36 pasien positif COVID-19 di Kota Pekanbaru dinyatakan sembuh dan kota ini siap memasuki masa new normal.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Hari Terakhir PSBB Jilid IV, Kasus Covid-19 di Kota Bekasi Bertambah Jadi 321 Orang255 orang telah dinyatakan sembuh dari virus corona, sementara 33 orang meninggal dunia akibat Covid-19.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kota Medan Buka Peluang Penerapan Kenormalan BaruSepanjang empat hari terakhir, jumlah pasien positif Covid-19 di Kota Medan tidak mengalami pertambahan, meski jumlah Pasien Dalam Pengawasan (PDP) masih fluktuatif.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »