Kasus Minyak Goreng, Dirjen Perdagangan Luar Negeri Kemendag Jadi Tersangka

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dirjen Kemendag Jadi Tersangka Kasus Minyak Goreng Selengkapnya: 👇 MinyakGoreng BeritaSatu

Jakarta, Beritasatu.com – Kejaksaan Agung menetapkan seorang pejabat eselon I Kementerian Perdagangan sebagai tersangka untuk kasus dugaan korupsi dalam pemberian izin ekspor crude palm oil . Diketahui, pejabat tersebut berkedudukan Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kemendag Indrasari Wisnu Wardana.

“Pejabat eselon 1 pada Kementerian Perdagangan bernama IWW Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan, dengan perbuatan tersangka telah menerbitkan secara melawan hukum persetujuan ekspor terkait komoditas crude palm oil atau CPO dan produk turunannya,” ujar Jaksa Agung, ST Burhanuddin saat konferensi pers, disiarkan di akun YouTube Kejaksaan RI, Selasa .

“Ketiga tersangka telah berkomunikasi secara intens dengan tersangka IWW, sehingga Permata Hijau Group, PT Wilmar Nabati, PT Multimas Nabati Asahan, PT Musim Mas untuk mendapatkan persetujuan ekspor,” ungkap Burhanuddin. “Padahal perusahaan-perusahaan tersebut bukanlah perusahaan yang berhak untuk mendapatkan persetujuan ekspor,” lanjutnya.Selanjutnya, IWW dan MPT masing-masing ditahan di Rutan Salemba cabang Kejagung selama 20 hari terhitung mulai 19 April 2022 sampai 8 Mei 2022. Sementara tersangka SMA dan PT masing-masing ditahan di Salemba cabang Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan selama 20 hari mulai hari ini sampai 8 Mei 2022.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jaksa Agung Beberkan Peran Dirjen PLN Kemendag di Kasus Mafia Minyak GorengIndrashari Wisnu Wardhana (IWW) diduga memberikan izin ekspor CPO kepada perusahaan yang tidak berhak.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Dirjen Kemendag Tersangka Kasus Ekspor Minyak Goreng, Segini HartanyaKejagung menetapkan Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan berinisial IWW sebagai tersangka. untuk ukuran koruptor 62 hartanya tergolong sedikit.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Dirjen Perdagangan Luar Negeri Kemendag jadi Tersangka Kasus Minyak GorengDirjen Perdagangan Luar Negeri Kemendag jadi Tersangka Kasus Minyak Goreng. Selain Indrasari, penyidik juga menersangkakan tiga orang swasta, yakni SMA, MPT, dan PT. Swasta-nya juga dijadikan tersangka pak ?
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Dirjen Daglu Kemendag Hingga Komut Wilmar Tersangka Kasus Minyak Goreng | Kabar24 - Bisnis.com4 tersangka mafia minyak goreng adalah Dirjen Perdagangan Luar Neger Indrashari Wisnu Wardhana, Komisaris Utama PT Wilmar Nabati Indonesia Master Parulian Tumanggor, Stanley MA dan Pierre Togar Sitanggang.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

BREAKING NEWS: Dirjen Perdagangan Luar Negeri Kemendag Tersangka Kasus Mafia Minyak Goreng - Tribunnews.comKeempat tersangka itu adalah Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan (Kemendag) RI Indasari Wisnu Wardhana dan Stanley
Sumber: SonoraFM92 - 🏆 19. / 63 Baca lebih lajut »

Dirjen PLN Kemendag Jadi Tersangka Kasus Ekspor Minyak GorengSelain Dirjen di Kemendag, tiga tersangka ditetapkan dari pihak perusahaan telah secara intens berusaha mendekati Indrashari agar mengantongi izin ekspor CPO. menterinya ngga sekalian
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »