Kasus Diluar Jawa-Bali Meningkat, Perkuat Upaya Testing dan Tracing

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Kita sudah monitor (Fasilitas kesehatan di daerah) secara bersamaan dengan situasi yang ada di Jawa dan Bali tetap upaya testing dan tracing harus tetap diperkuat,' kata Nadia

KINI kasus covid-19 mulai naik di luar Pulau Jawa. Apalagi kenaikan kasus di luar Jawa ini bahaya karena faktanya kesiapan faskes di luar Jawa tidak sesiap di Jawa sehingga dikhawatirkan berdampak pada kolapsnya fasilitas kesehatan yang sangat terbatas di daerah.

Sementara itu, Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito menilai tingkat kepatuhan masyarakat terhadap protokol kesehatan memakai masker dan menjaga jarak masih rendah hingga menjadi catatan penting. "Saya mohon agar semua pihak yang bertanggung jawab, mengawasi jalannya protokol kesehatan untuk dapat lebih tegas menyikapi pelanggaran di daerahnya masing-masing," sebut Prof Wiku.Sebaliknya, bagi daerah yang telah bekerja keras dalam mengatasi kasus di daerahnya, Satgas memberikan apresiasinya. Ke depan harus terus meningkatkan upaya penanganan agar laju penularan dapat dicegah dan angka kematian dapat ditekan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

DPR RI Ingatkan Pemerintah Antisipasi Lonjakan COVID-19 di Luar Pulau Jawa dan BaliKetua DPR RI, Puan Maharani mengingatkan kembali pemerintah untuk mengantisipasi dampak lonjakan kasus COVID-19 di luar Pulau Jawa dan Bali. Ketua DPR RI, Puan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Aksara Jawa Sunda dan Bali Didaftarkan Bersamaan ke BSN |Republika OnlineDokumen RSNI yang sudah siap untuk didaftarkan ke BSN adalah aksara Jawa dan Sunda
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

PPKM Darurat Jawa-Bali, Pulau Dewata Batal Dibuka untuk WismanRencana pembukaan Bali untuk turis asing pada bulan Juli ini ditunda menyusul lonjakan kasus Covid-19 dalam beberapa pekan terakhir. Pemerintah mengumumkan Pemberlakuan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Pemerintah Harus Siap Hadapi Kondisi Terburuk Penularan Covid-19 di Luar Jawa-BaliPemerintah harus bersiap menghadapi skenario terburuk menyusul merangkak naiknya kasus Covid-19 di luar Jawa-Bali. Jika tidak, penyebaran Covid-19 di luar Jawa bisa tidak terkendali. Humaniora AdadiKompas deonisiaarlinta
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

UPDATE 1 Agustus: 30.738 Kasus Baru Covid-19 Tersebar di 34 Provinsi, Jawa Tengah TerbanyakData tersebut terhitung sejak pukul 12.00 WIB Sabtu (31/7/2021) hingga Minggu pukul 12.00 WIB.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

PLN Salurkan 10,2 Ton Oksigen ke 7 Rumah Sakit di Jawa TengahTotal bantuan oksigen yang diberikan berjumlah 10,2 ton. PLN telah mendistribusikan oksigen ke 22 rumah sakit di Jateng dan DIY dengan jumlah total 60,5 ton.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »