Karyawan di Jakarta diminta tidak nongkrong untuk cegah COVID-19

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Disnakertransgi mengkhawatirkan banyaknya karyawan yang pulang kerja lebih awal akan mengulur waktu kepulangan mereka karena merasa memiliki banyak waktu luang.

Sejumlah pekerja berjalan usai bekerja dengan latar belakang gedung perkantoran di Jl Jenderal Sudirman, Jakarta, Kamis . Pemprov DKI Jakarta akan memberikan saksi berupa mencabut perizinan kepada perusahaan yang tetap beroperasi di masa Pembatasan Sosial Berskala Besar kecuali delapan sektor yang memang diizinkan. .Jakarta - Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi DKI Jakarta meminta karyawan di Jakarta tidak nongkrong di suatu tempat untuk mencegah penularan Corona Virus Desease 2019 .

Menurut dia, regulasi penyesuaian sistem kerja dalam masa PSBB transisi di DKI telah diatur sedemikian rupa. Khususnya, pengaturan jam kerja dilakukan dengan sistem sif demi menghindari penumpukan. Dari penguluran waktu pulang kerja, Andri mengkhawatirkan adanya penumpukan di transportasi umum dan tempat lainnya yang meningkatkan potensi penularan COVID-19. Sementara, penanggung jawab di tempat kerja masing-masing tak bisa mengawasi jika karyawannya sudah berada di luar kantor."Yang harusnya dia pulang ke rumah, malah nongkrong, itu yang bahaya. Dia bisa saja kena COVID-19 karena banyak orang nongkrong.

Disnakertransgi DKI telah menerbitkan Surat Keputusan Nomor 1363 tahun 2020 tentang Protokol Pencegahan dan Pengendalian COVID-19 di Perkantoran atau tempat kerja pada Masa Transisi Menuju Masyarakat Sehat, Aman, dan Produktif.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tak Pakai Masker di Malioboro akan Diusir Hingga Disanksi |Republika OnlineMalioboro kawasan wajib pakai masker untuk cegah Covid-19.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bamsoet Minta Pemerintah Perketat Protokol KesehatanPemerintah diminta untuk mengendalikan potensi penyebaran Covid-19 dari klaster pekerja selama Pembatasan Sosial Berskala...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Muhadjir: Kota Tidak Boleh Insubordinatif terhadap Provinsi - Berita Utama - koran.tempo.coGugus tugas provinsi di tiga daerah diminta memperkuat peran sebagai koordinator penanganan Covid-19 di wilayahnya.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Pengusaha Ritel Diminta Gunakan Pembayaran Non TunaiPembayaran secara non tunai dinilai perlu dilakukan untuk melindungi para pelanggan dan karyawan agar tidak tertular virus Covid-19. Seharusnya dah dari dulu kan? Fungsi E-KTP kan juga buat transaksi. Tapi yoweslahhh... Dan seharusnya penggunaan uang receh di stop untuk sementara waktu... Uang receh dari dulu tempat virus & bakteri. Tifoid aja bisa dari uang receh 😁
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Anak Buah Anies Baswedan Sebut Sebagian Besar Anggaran Bansos Belum TersalurkanSebagian besar anggaran bantuan sosial untuk penanganan dampak COVID-19 milik Pemprov DKI Jakarta belum tersalurkan BansosPemprovDKI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Korsel Umumkan Niclosamide Efektif Hilangkan SARS-CoV-2PERUSAHAAN farmasi asal Korea Selatan, Daewoong Pharmaceutical, mengumumkan bahwa obat anti-parasit, niclosamide, efektif menghilangkan virus korona baru (SARS-CoV-2), penyebab Covid-19, dari paru-paru hewan dalam proses uji coba.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »