Kartu Sembako Jokowi, Tiap Keluarga Terima Rp 150 Ribu untuk Belanja

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani mengatakan pemerintah akan mulai membagikan kartu sembako pada 2020.

TEMPO.CO, Jakarta – Kartu ini merupakan skema anyar untuk penyaluran bantuan langsung non-tunai atau atau BNPT. Puan menjelaskan, tiap rumah tangga penerima kartu sembako akan menerima duit Rp 150 ribu dari pemerintah. “Setiap ibu bisa mendapatkan uang 150 ribu untuk membeli beras, telur, daging, dan ikan,” ujar Puan dalam konferensi pers nota keuangan di kantor Direktorat Jenderal Pajak, Jakarta Pusat, Jumat, 16 Agustus 2019.

Menurut Puan, pemerintah mengalokasikan dana Rp 28,08 triliun untuk kartu sembako. Sedangkan penerima kartu ini diproyeksikan sejumlah 15,6 juta keluarga.“Kami targetkan penyaluran kartu sembako tepat sasaran berdasarkan data terpadu yang kami sinergikan dengan kepala daerah,” ujarnya.Tahun ini, jumlah bantuan yang diterima masyarakat meningkat menjadi Rp 1,80 juta per keluarga per tahun dari sebelumnya sebesar Rp1,32 juta per keluarga per tahun.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Rakyat diajari mengemis

Lumayan dapat kartu lagi... Hahaha

korantempo Di sogok kartu sembako 150rb....sengsara ne 5 tahun lagi...dungu

Lumayan buat bayar kimcil 150 ribu

Oleh opo.......

Lumayan beli beras 10kg, telor 12 biji, masaknya pake tungku kayu.

Sembako berarti utk sembilan bahan pokok y? Smg tepat sasaran, digunakan dgn baik n bkn disalahgunakan

Lumayan buat beli telor 10 butir, beras 5 kg sama tempe

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Saldo Kartu Sembako Murah Jokowi Jadi Rp1,8 Juta per KeluargaPresiden Jokowi mengerek bantuan pangan melalui Kartu Sembako Murah dalam RAPBN 2020 sebesar 36,4 persen menjadi Rp1,8 juta per keluarga.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Jokowi: Program Kartu Pra-Kerja Bisa untuk Kursus Coding hingga BaristaBesarnya dana pendidikan tersebut salah satunya bakal disalurkan untuk program kartu pra-kerja. Setressssss esha_pka
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Rp 10 Triliun untuk Kartu Pra-KerjaKartu Pra-Kerja adalah salah satu janji kampanye Jokowi dalam ajang Pilpres 2019 Kok seperti vampir ? Uang dr mn tuh... Fungsinya ? Sesuai janji, atau tinggal dilidahnya
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

KSBSI: Pemerintah perlu perhatikan infrstruktur untuk kartu Pra-KerjaKonfederensi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI) menyebut jika pemerintah ingin menjalankan kartu prakerja maka harus dipersiapkan infrastruktur untuk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menaker Bantah Kartu Prakerja untuk Gaji PengangguranMenteri Ketenagakerjaan Hanif Dhakiri membantah bahwa anggaran Rp10 triliun Program Kartu Prakerja digunakan untuk menggaji pengangguran. dulu gak dijabarkan gini... akhirnya mereka leluasa belok kiri kanan. ntar di akhir masa nya mereka akan dicap begitu buruk oleh rakyat, dari generasi ke generasi. Sejarah Buruk.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Penjualan Kartu Multi Trip KRL Naik 500%PT KCI mulai mewajibkan pembayaran tarif dengan kartu multitrip (KMT) dan uang elektronik dari perbankan per 1 Agustus 2019 serta tidak lagi membolehkan menggunakan tiket harian. Keren
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »