Kapolri Singgung Polisi yang Menghadap Pimpinan Demi Jabatan Berkali-kali, Ada Apa?

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Semoga teman-teman setelah naik pangkat ini tidak ada tiga bulan kemudian datang menghadap saya lagi untuk meminta-minta jabatan,' katanya.

Jenderal Idham Azis kembali menegaskan, pemberian jabatan dan kenaikan pangkat di Polri berdasarkan prestasi dan bukan karena"menghadap" pimpinan.

"Sekali lagi saya mengingatkan, bukan dengan kasak-kusuk, bukan dengan nitip-nitip, bukan dengan menghadap, bekerjalah yang terbaik, karena kalau kalian bekerja terbaik, organisasi yang akan mencari kalian," ucap Idham.Dalam upacara tersebut, terdapat 42 perwira tinggi dan perwira menengah Polri yang mendapat kenaikan pangkat.

"Di hati kecil saya selaku pimpinan Polri, saya juga berharap, semoga teman-teman setelah naik pangkat ini tidak ada tiga bulan kemudian datang menghadap saya lagi untuk meminta-minta jabatan," katanya.Berdasarkan catatan Kompas.com, ini bukan pertama kalinya Idham menyinggung soal anggota Polri yang menghadap pimpinan demi jabatan.

Idham juga menyinggung soal anggota yang menghadap di rapat kerja teknis Korps Lalu Lintas Polri di Pusat Pendidikan Lalu Lintas , Serpong, Tangerang Selatan, Banten, Selasa .Saat itu, Idham menegaskan bahwa dirinya menutup pintu kepada siapapun yang ingin menghadap saat ia menjabat sebagai Kapolda Metro Jaya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kalau tunjangan dan fasilitas jabatan dihapus, maka kemungkinan besar tidak ada lagi yang menghadap utk minta jabatan. 🤣🤣🤣

ValentineBukanBudayaKita

Pangkat yg diminta, bukan krn diberikan krn prestasi n dedikasi, biasanya bukan tipe yg amanah n pintar jilat sana sini....

Emang biasanya pada minta jabatan...?

I guess it is an eternal tradition?🙏

Sampai ke dalam hati nggak tuh ...? Yang penting 'ojo lamis' entar dikira lagu campursari.

Lah yg minta jabatan langsung black list. Kriteria paling gampang nyari pemimpin ya pilih yg gak mau.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kapolri Peringatkan Anggotanya: Naik Jabatan Bukan dengan 'Nitip' dan Menghadap - Tribunnews.comSebanyak 42 perwira tinggi (Pati) Polri mendapat kenaikan pangkat dari kombes menjadi brigjen dan dari brigjen menjadi irjen.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Mengenal Riklona dan Tramadol, 2 Jenis Pil Psikotropika yang Digunakan Lucinta LunaPolisi menemukan ada dua jenis obat psikotropika yang ditemukan di tas Lucinta Luna, yakni Tramadol dan Riklona. Apa itu?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tentara 'Serbu' Rutan Kelas II Kabanjahe, Letusan Senjata Terdengar Berkali-kali - Tribun MedanKerusuhan di Rutan Kelas II Kabanjahe semakin menjadi-jadi. Ratusan warga binaan terus melempar batu di Rutan Kelas II Kabanjahe
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Lucinta Luna Sempat Berkali-kali Lakukan Percobaan Bunuh DiriAksi nekat ini dilakukan Lucinta Luna di tempat tinggalnya. Photonya cantik, tapiiii.......... Ckckck mending gak ush dibahas deh. ntar jg gak laku... bad news is good promotion soalnya...
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Belum Ada yang Akui Kepemilikan Ekstasi di Bak Sampah Lucinta LunaLucinta Luna dan tiga orang lainnya yang berinisial DAA, HD dan NHAM masih belum ada yang mengaku sebagai pemilik ekstasi yang ditemukan oleh polisi. LucintaLuna Narkoba via detikhot
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Edy Rahmayadi: Jangan Fitnah, Meskipun Saya Islam, Saya tak akan Musnahkan Babi - Tribun MedanDihadapan para pejabat publik, Edy Rahmayadi kembali menegaskan tidak akan memusnahkan babi. Ia menceritakan, sejak 2019 sudah berkali-kali rapat tribunmedan sudahlah rakyat jgn berkubu'/ terkotak' lg. Dengki/ hasud cm membuang energy. mari membangun sumut bersama'. Babi yg kna penyakit ya di kubur. klo emang laper ya di mkn yg sehat. klo sayang babi ya ajak bobo bareng. its simple. tribunmedan Ajaran Islam memang mengharamkan babi untuk dikonsumsi dan tidak ada satupun anjuran untuk memusnahkannya, hingga saat ini haramnya memakan babi merupakan salah satu identitas umat Islam, oleh karena itu mengapa harus dimusnahkan.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »