Kamera Fujifilm X100VI Dilengkapi dengan Stabilisasi Gambar dalam Bodi Kamera

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 14 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 55%
  • Publisher: 78%

Teknoloji Berita

Fujifilm,X100VI,Kamera

Kamera baru Fujifilm X100VI adalah generasi keenam dari seri X100 yang diklaim seperti "mirrorless" seri X-T5 dalam bodi kamera saku, menurut ulasan Techradar. Seri X100 generasi keenam memiliki sensor APS-C 40MP, beresolusi lebih tinggi dari generasi X100 sebelumnya.

Selain menggunakan sensor dan prosesor terbaru Fujifilm , X100VI yang meluncur di Tokyo (20/2/2024) adalah kamera digital seri X100 pertama yang dilengkapi dengan stabilisasi gambar dalam bodi kamera (In-Body Image Stabilization/IBIS). ANTARA/HO- Fujifilm Jakarta (ANTARA) - Kamera baru Fujifilm X100VI adalah generasi keenam dari seri X100 yang diklaim seperti "mirrorless" seri X-T5 dalam bodi kamera saku, menurut ulasan Techradar.

"Seperti memiliki dua kamera fantastis yang digabungkan menjadi satu, dan hasilnya adalah entri terbaik dalam seri kamera lensa tetap yang kompak," kata pengulas Techradar Timotius Coleman yang dilihat di Jakarta, Senin. Seri X100 generasi keenam memiliki sensor APS-C 40MP, beresolusi lebih tinggi dari generasi X100 sebelumnya. Ini meningkatkan potensi pengguna untuk memangkas gambar (cropping) berkat piksel ekstra, karena tiada fitur lensa untuk pembesaran gambar (zoom) di kamera sak

Fujifilm X100VI Kamera Stabilisasi Gambar Bodi Kamera Generasi Keenam Mirrorless X-T5 Sensor Prosesor APS-C 40MP

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Desain Ringkas dan Canggih, Begini Penampakan Kamera Digital Terbaru Fujifilm X100VIFUJIFILM Indonesia mengumumkan peluncuran kamera digital terbaru “FUJIFILM X100VI” di Indonesia pada Sabtu, 16 Maret 2024. Desain ringkas dan canggih.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Fujifilm memperkenalkan kamera X100VIFujifilm memperkenalkan kamera digital terbaru X100VI, generasi keenam dari seri X100 yang pertama kali dirilis tahun 2011. Presiden Direktur Fujifilm ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Keunggulan Kamera Mirrorless, Salah Satunya Kualitas Gambar yang SuperiorKeunggulan kamera mirrorless dalam dunia fotografi modern tidak bisa dilihat sebelah mata.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

FOTO: Terekam Kamera, Inilah Aksi Penembakan Brutal di Gedung Konser Moskow yang Tewaskan 60 OrangPenembakan massal yang terjadi di gedung konser Moskow ini diklaim dilakukan oleh militan ISIS.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Kamera Rp27 Jutaan Ini Diklaim Superstabil dan Piawai Rekam Pergerakan SeranggaMelengkapi jajaran kamera digital Seri X kamera seharga mulai Rp27 jutaan ini menawarkan kualitas gambar serta desain yang ringkas dan ringan dilengkapi dengan teknologi reproduksi warna
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pria di California Merekam 91 Orang dengan Kamera Tersembunyi di Kamar Mandi StarbucksSeorang pria di California diduga merekam 91 orang yang tidak menaruh curiga, beberapa di antaranya masih berusia 4 tahun, dengan kamera tersembunyi yang disembunyikan di dalam kamar mandi Starbucks.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »