Kabar Kurang Baik untuk Chelsea, Kondisi Mudryk Sedang Tidak Baik-baik Saja

  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 63%

Premier League Berita

Liga Inggris,Chelsea,Brighton

Manajer Chelsea Mauricio Pochettino mengungkapkan bahwa kondisi Mykhaylo Mudryk sedang tidak baik-baik saja usai laga lawan Brighton.

Chelsea berduel lawan Brighton di laga tunda pekan ke-34 Premier League 2023/2024 di Falmer Stadium, Kamis . The Blues mendapat hasil positif di laga ini. Mereka bisa menang dengan skor 1-2. Gol-gol Chelsea dipersembahkan oleh Cole Palmer dan Christopher Nkunku. Namun Chelsea sempat harus bermain dengan 10 pemain. Sebab Reece James mendapat kartu merah jelang babak kedua berakhir. Di pertandingan melawan Brighton ini, Mykhaylo Mudryk dipercaya menjadi starter.

Namun pada akhirnya Mudryk tak bisa melanjutkan permainan. Mauricio Pochettino kemudian memberikan kabar terkait kondisi Mykhaylo Mudryk. Ia mengatakan winger lincah tersebut sedang tidak baik-baik saja. 'Tidak, ia tidak baik-baik saja. Kami sedang memeriksanya,' bebernya seperti dilansir Goal.

Liga Inggris Chelsea Brighton Mykhaylo Mudryk Mauricio Pochettino

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ada Kabar Buruk, Semua Warga Indonesia Diminta Harus Waspada, Simak Baik-Baik InformasinyaBerita Ada Kabar Buruk, Semua Warga Indonesia Diminta Harus Waspada, Simak Baik-Baik Informasinya terbaru hari ini 2024-04-23 19:00:20 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Usai Heboh Kabar Perselingkuhan, Rizky Nazar Klaim Asmaranya dengan Syifa Hadju Baik-baik SajaRizky Nazar memastikan hubungan asmaranya dengan Syifa Hadju tidak kandas sekalipun sempat muncul kabar tak sedap dan mengejutkan.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

10 Potret Kedekatan Sarwendah dan Jordi Onsu, Mendadak Dikabarkan Bakal Turun RanjangKabar rumah tangga Sarwendah dan Ruben Onsu dikabarkan sedang tidak baik-baik.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Adaptasi di Chelsea Sulit, tapi Mudryk Itu Pemain Cerdas Kok!Roberto De Zerbi tidak segan menyampaikan pujian untuk winger Chelsea Mykhailo Mudryk. Sebagai pelatih yang pernah melihat dari dekat, De Zerbi mengakui kecerdasan Mudryk.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Kabar Baik untuk Timnas Indonesia U-23, Top Skor Korsel Terancam Tak Bisa DimainkanPelatih Korsel Hwang Sun-hong sudah memiliki rencana andai Lee Young-jun tak bisa dimainkan.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Kabar Baik Bagi Pengguna iOS, WhatsApp Beri Dukungan Untuk Kunci SandiJPNN.com : WhatsApp memperkenalkan dukungan untuk verifikasi kunci sandi di iOS, menghilangkan kebutuhan pengguna untuk berurusan dengan kode sandi satu kali
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »