Jurus Kemenperin wujudkan kemandirian industri farmasi dan alkes

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Kemampuan industri farmasi di Indonesia saat ini ditopang oleh 220 perusahaan. Sebanyak 90 persen dari perusahaan farmasi tersebut fokus di sektor hilir dalam memproduksi obat-obatan.

Kami mendorong agar sektor industri farmasi dan alat kesehatan dapat menjadi pemain utama dan tuan rumah di negeri sendiri

Menperin mengungkapkan, kemampuan industri farmasi di Indonesia saat ini ditopang oleh 220 perusahaan. Sebanyak 90 persen dari perusahaan farmasi tersebut fokus di sektor hilir dalam memproduksi obat-obatan. “Diharapkan melalui ekosistem industri yang mendukung ini, sektor industri farmasi nasional dapat lebih mandiri, berdaya saing dan memenuhi kebutuhan bahan bakunya dari dalam negeri,” imbuhnya.

Kemenperin juga berupaya menambahkan industri farmasi dan industri alat kesehatan sebagai sektor pionir baru dalam penerapan industri 4.0, bersama dengan lima sektor prioritas yang telah ditetapkan pada peta jalan Making Indonesia 4.0. “Indonesia belum memiliki industri alat kesehatan yang secara khusus memproduksi ventilator. Namun tiga bulan sejak pandemi COVID-19, Kemenperin telah mempertemukan pelaku industri dengan akademisi dari berbagai perguruan tinggi untuk bersama-sama memproduksi ventilator,” ungkap Menperin.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

5 Jurus Ridwan Kamil Kendalikan Covid-19 di Jawa Barat, Transparan hingga Bantuan 300 Institusi5 Jurus Ridwan Kamil Kendalikan Covid-19 di Jawa Barat, Transparan hingga Bantuan 300 Institusi via tribunnewswiki
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

“Jurus” Jitu Petani Muda Batu dalam Menembus Pasar – Bebas AksesPandemi ternyata membuka peluang luas bagi dunia hobi. Di Batu, Jawa Timur, pembibit anggrek dan sayuran ramai dicari. Konsumennya adalah warga kota yang hobi bertanam. Nusantara Kompas55
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Jurus Baru Zidane Tanpa Cristiano RonaldoPelatih Real Madrid, Zinedine Zidane tampaknya punya jurus baru setelah ditinggalkan Cristiano Ronaldo. Karena kini timnya Real Madrid meski sedikit gol tapi yang penting menang! madrid laliga cr7 via detiksport detiksport Iya yg namanya real madrid tanpa ronaldo pun tetep bagus. wong duitnya banyak. kalo zidane ngelatih sampdoria baru 👌🏼 detiksport realmadridindo1 detiksport Ilmu pas maen di seri a diterapkan di real madrid
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jurus KKP Jaga Ekspor Perikanan ke AS dan Uni Eropa di Tengah PandemiKKP mendorong pelaku usaha untuk menjaga mutu produk perikanan yang merupakan syarat utama diterimanya ekspor.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kemenperin Dorong Industri Farmasi Tekan Impor Bahan BakuMenperin Agus menyatakan pemerintah terus berupaya untuk menekan impor pengadaan bahan baku, khususnya di sektor hulu industri farmasi. trus lu mau bikin parasetamol dlm bentuk tepung dijual bebas, gitu? bodoh. harus.. Susah
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Menperin Dorong Industri Farmasi Lokal Jadi Tuan Rumah di Negeri SendiriKemampuan industri farmasi di Indonesia saat ini ditopang oleh 220 perusahaan. Sebanyak 90 persen dari perusahaan farmasi tersebut fokus di sektor hilir dalam memproduksi obat-obatan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »