Jumlah Penumpang Kapal Menuju Kota Wisata Sabang Melonjak |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Lonjakan jumlah penumpang Pelabuhan Ulee Lheue melonjak dua hari terakhir.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH -- Menghadapi libur panjang menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW dan cuti bersama, penumpang kapal menuju kota wisata Sabang melonjak dalam dua hari ini. Kondisi ini meningkat jika dibandingkan dengan hari-hari biasa selama pandemi Covid-19.

"Ada lonjakan penumpang, sejak kemarin sudah mulai ramai, cuma angka pastinya belum bisa saya sampaikan. Sepertinya orang berlibur ke Sabang," kata Kepala Pelabuhan Ulee Lheue Adrian, di Banda Aceh, Kamis . Bahkan, untuk kapal lambat yang biasanya beroperasi dua kali sehari, hari ini bertambah menjadi tiga kali keberangkatan. Sementara, kapal cepat tetap seperti biasa yakni empat kali berlayar.

"Hari ini untuk kapal lambat bertambah satu kali keberangkatan. Secara kasat mata kita lihat memang ramai orang, baik penumpang kapal cepat maupun kapal lambat," ujarnya.Adrian menyebutkan, secara persentase jumlah penumpang kapal cepat hari ini sekitar 50 persen pada pukul 07.30 WIB pagi, dan 70 persen untuk keberangkatan pukul 10.00 WIB. Sedangkan, kapal lambat kisaran penumpangnya 60 persen.

"Kemudian mereka semua wajib memakai masker, jika tidak memenuhi semua persyaratan itu tidak diizinkan berangkat," ujar Adrian.sumber : AntaraBACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Libur Panjang, Jumlah Penumpang di Bandara Juanda MeningkatLibur panjang dimanfaatkan warga untuk berwisata. Libur panjang 5 hari tersebut membuat jumlah penumpang di Bandara Juanda mengalami peningkatan. BandaraJuanda LongWeekend
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Libur Panjang, Jumlah Penumpang Bandara Juanda MeningkatIndah mengatakan, jika dibandingkan dengan periode sama pada minggu sebelumnya, terjadi peningkatan 16%.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Targetkan 5.000, Jumlah Tes Swab Harian di Bali Baru 2.000Bali tengah berusaha meningkatkan jumlah tes swab harian sebanyak 5.000 sampel.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jumlah Suspek Covid-19 Terus Naik, Kemenkes: Ini Bagus, Artinya Surveilans Berjalan\n'Ini bagus karena artinya surveilans berjalan. Termasuk di dalamnya proses testing, tracing, dan treatment terus dilakukan masif,' ujar Budi. Oh... Oke
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

BEM Seluruh Indonesia Demo Hari Ini, Sebegini Jumlah MassanyaDemo hari ini 28 Oktober 2020: BEM Seluruh Indonesia kembali menggelar unjuk rasa tolak UU Cipta Kerja di Jakarta. Berapa massanya? BEMSeluruhIndonesia
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

BLT UMKM Rp 2,4 Juta Diperpanjang, Ini Jumlah Target PenerimanyaKementerian Koperasi dan UKM menyampaikan jumlah target penerima BLT UMKM Rp 2,4 juta hingga Desember 2020.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »