Jumlah Pasien Sembuh Covid-19 di Timika 355 Orang |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Masih ada 206 pasien Covid-19 di Timika jalani perawatan

REPUBLIKA.CO.ID, TIMIKA -- Jumlah pasien sembuh dari kasus COVID-19 di Kabupaten Mimika, Provinsi Papua, terus bertambah, dimana saat ini total jumlah pasien yang dinyatakan sembuh dari penularan virus corona jenis baru itu sudah mencapai 355 orang. Juru Bicara Tim Gugus Tugas COVID-19 Kabupaten Mimika Reynold Ubra di Timika, Selasa malam, mengatakan pada Selasa ini terdapat penambahan 12 pasien sembuh dari Distrik Tembagapura.

Dari jumlah itu, masih terdapat 50 pasien COVID-19 yang menjalani perawatan dan isolasi di rumah sakit, sementara enam pasien meninggal dunia. Reynold mengatakan sejak 2 Juli lalu Pemkab Mimika telah menerapkan kebijakan 'Tatanan Hidup Baru' atau New Normal. "Kami juga mengingatkan masyarakat yang akan melaksanakan acara-acara yang melibatkan publik harus mendapatkan persetujuan dari Tim Gugus Tugas COVID-19," kata Reynold.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

19 Provinsi dengan Penambahan Kasus Positif COVID-19 di Bawah 10 per 6 Juli 2020Ada 19 provinsi dengan penambahan kasus positif COVID-19 di bawah 10 pada 6 Juli 2020.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Misteri dibalik rendahnya jumlah kematian akibat Covid-19 di Jepang - faktor 'kekebalan superior' atau 'kepatuhan'?Jepang tak menerapkan karantina wilayah dan memiliki banyak populasi penduduk berusia lanjut usia , namun mengapa angka kematian akibat virus corona di negara itu sangat rendah? di Jepang yg tewas 977 org ( 5 %) tergolong tinggi juga, contoh yg rendah adalah Timor Leste yg tewas zero dan total yg terinfeksi cuma 24 orang Akibat orangnya gak lemah kwowkwowkw Hoki
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Jumlah Pasien Covid-19 Sembuh di Papua Capai 50 Persen |Republika OnlineSebanyak 1.937 pasien positif Covid-19 sembuh di Provinsi Papua.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

India Kini Miliki Jumlah Kasus Covid-19 Tertinggi Ke-3 di DuniaIndia melaporkan lebih dari 23.000 kasus baru virus corona, Senin (6/7) sehingga secara resmi menggeser posisi Rusia sebagai negara dengan jumlah kasus tertinggi ke-3 di dunia. Dengan tambahan jumla
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Jumlah Pekerja Piala Dunia 2022 Qatar Dipangkas Akibat Covid-19Pandemi virus Corona Covid-19 tidak hanya berdampak kepada kesehatan warga, tapi juga berimbas pada perekonomian Qatar.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »