Jokowi Ubah Struktur Kepemilikan Saham Negara di BRI dan Mandiri

  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Presiden Jokowi mengubah struktur kepemilikan saham RI di dua bank pelat merah, yakni PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk dan PT Bank Mandiri Tbk.

Presiden Joko Widodo mengubah struktur kepemilikan saham RI di dua bank pelat merah, yakni PT Bank Rakyat Indonesia Tbk dan PT Bank Mandiri Tbk. Perubahan ini sebagaimana yang telah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 31 dan 31 Tahun 2023.

Kemudian, dalam Pasal 2 Ayat 1 dijelaskan pemerintah mengalihkan sebagian saham Seri B milik RI sebagai tambahan penyertaan modal kepada Lembaga Pengelola Investasi, sesuai dengan PP Nomor 111 Tahun 2021. Di mana pada Ayat 2 pasal yang sama dirinci ada 5,49 miliar saham Seri B milik negara yang dialihkan.

"Perubahan struktur kepemilikan saham Negara Republik Indonesia pada Perusahaan Perseroan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk menjadi sebesar 53,19% dari seluruh saham Perusahaan Perseroan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk," tulis Pasal 3 aturan tersebut.Sementara itu, untuk perubahan kepemilikan saham negara di Mandiri diatur dalam PP Nomor 32 Tahun 2023. Melalui beleid tersebut, Jokowi juga menjual sebagian saham milik negara dan melakukan penambahan modal ke Mandiri.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 18. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hadir di Medan, KPR BRI Property Expo Banjir Promo dan Kemudahan LayananPT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI kembali menggelar KPR BRI Property Expo.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Hadir di Medan, KPR BRI Property Expo Banjir Promo dan Kemudahan LayananPT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI kembali menggelar KPR BRI Property Expo.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Jurus BRI Finance Antisipasi Risiko Serangan SiberPT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) berkomitmen memperkuat keamanan siber, sejalan dengan misi optimalisasi digitalisasi.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

BRI Tawarkan 5 Layanan Produk Pegadaian ke Nasabah Prioritas, Apa Saja?PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk bersinergi dengan PT Pegadaian menghadirkan referensi produk dan layanan bagi nasabah BRI Prioritas dan BRI Private.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

BSI (BRIS) Bakal Kedatangan Investor Baru, Sinyal dari Arab SaudiPT Bank Syariah Indonesia Tbk. atau BSI (BRIS) direncanakan akan kedatangan investor strategis baru.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Berbalik Untung, Bank JTrust Indonesia (BCIC) Raup Laba Bersih Rp73,23 MiliarPT Bank JTrust Indonesia Tbk. (BCIC) mencetak laba bersih Rp73,23 miliar pada kuartal I/2023.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »