Jokowi Sebut Harga Minyak Goreng Curah Jadi Rp 14 Ribu di 2 Minggu ke Depan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Presiden Joko Widodo atau Jokowi memastikan persoalan harga minyak goreng bisa selesai dalam waktu tak lama.

Dia menyebut, dalam sepekan dua pekan kedepan harga minyak goreng curah bisa di angka Rp14.000.

"Saya dengan amat sangat untuk kepentingan masyarakat banyak produsen produsen gede saya tekan semua, saya sebenarnya gak senang nekan nekan mekanisme pasar, tapi yang ini memang harus terpaksa harus dilakukan," kata Jokowi. 2 dari 3 halamanCabut Larangan EksporSebelumnya, pemerintah memutuskan untuk mencabut larangan sementara ekspor minyak goreng dan bahan baku minyak goreng karena pasokan dan harga minyak goreng curah kembali stabil.

Menurut dia, keputusan membuka kembali ekspor ini diambil usai melihat pasokan dan harga minyak goreng di pasaran saat ini. Jokowi menyampaikan pasokan minyak goreng untuk kebutuhan nasional terus bertambah. "Serta mempertimbangkan adanya 17.000.000 orang tenaga di industri sawit baik petani pekerja dan juga tenaga pendukung lainnya, maka saya memutuskan bahwa ekspor minyak goreng akan dibuka kembali," tutur Jokowi.3 dari 3 halamanTak Efektif MenutupSementara, Pengamat Kebijakan Publik Agus Pambagio menyebut dirinya sejak awal tak setuju dengan larangan ekspor minyak goreng. Dia mengakui kebijakan itu memang membuat pasokan minyak goreng dalam negeri menjadi melimpah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Pengalaman sih... apapun yg beliau sampaikan hasilnya selalu kebalikannya. Tapi mudah-mudahan pendapat saya salah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Sebut Larangan Ekspor Bikin Harga Minyak Goreng Turun, Jadi Berapa?Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan saat ini harga minyak goreng curah telah turun. Harga minyak goreng curah saat ini berkisar Rp 17.200 sampai Rp 17.600. Jadi harga minyak goreng kemasan tak jadi turun dan mafia minyak goreng tertawa bahagia,Walah pemerintah kok jadi lemah,cuma didemo petani kelapa sawit jadi loyo Pemeriksaan 88 produsen minyak goreng bagaimana, hasilnya?,dari kemarin kemarin cuma 3 pabrik saja yang ditangkap.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Kembali Buka Ekspor Minyak, Apakah Harga Minyak Goreng Sudah Turun?Menilik data PIHPS Nasional, Jumat, 20 Mei 2022, harga rata-rata nasional minyak goreng terutama curah, mengalami penurunan. Terkendali gimana? Masih mahal euy belum ke harga normal 🙄
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pasokan Melimpah, Jokowi Janji Harga Minyak Goreng Segera TurunPresiden Joko Widodo (Jokowi) menjanjikan harga minyak goreng segera turun dalam beberapa minggu ke depan. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjanjikan harga minyak goreng segera turun dalam... Melimpah gak ada artinya kl harganya tidak turun spt harga sebelum gonjang ganjing migor. Kasihan rakyat kecil. 😅 Kalau merujuk opini seorang ekonom , harga segitu itu masih tinggi, harusnya dah bisa di bawah 13rb karena harga bahan dasar cuma 1500 per kilonya
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi Cabut Larangan Ekspor Minyak Goreng, Stok Diklaim Banjir & Harga TurunPemerintah mengungkap berkat larangan ekspor minyak goreng dan bahan bakunya sejak April 2022 membuat pasokan di dalam negeri melimpah. Keknya harga migor belum turun deh.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Buka Kembali Keran Ekspor CPO, Jokowi Klaim Larangan Ekspor Berhasil Turunkan Harga Minyak Goreng - Tribunnews.comBuka Kembali Keran Ekspor CPO, Jokowi Klaim Larangan Ekspor Berhasil Turunkan Harga Minyak Goreng via tribunnews Dari kantong turun ke kasir ya pak.... Turun dari mana
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi: Harga Minyak Goreng Akan Semakin Terjangkau Beberapa Minggu ke DepanPasokan minyak goreng dalam negeri terus bertambah usai kebijakan larangan ekspor pada April 2022 lalu. Pasokan minyak goreng mencapai 211.000 ton per bulannya, dimana melebihi kebutuhan nasional sebesar 194.000 ton. Sayangnya kamu yg ngomong
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »