Jokowi Minta Kepulangan 34 Ribu TKI Diantisipasi: Tangani Sampai ke Daerah

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Pada bulan Mei dan Juni ada kurang lebih 34 ribu pekerja migran Indonesia kontraknya akan berakhir,' kata Presiden Joko Widodo. TenagaKerjaIndonesia

meminta seluruh jajarannya memantau kedatangan para TKI ini hingga ke daerahnya masing-masing.

Jokowi menyebut TKI tersebut berasal dari beberapa provinsi di Indonesia. Seperti Jawa Barat, Jawa Timur hingga Bali. Jokowi kemudian meminta seluruh jajarannya untuk mengawal proses kedatangan pekerja migran itu di tiap-tiap pintu masuk. Serta memantau pergerakan mereka hingga ke daerah masing-masing.

"Saya kira kita melihat untuk jalur udara dua pintu masuk di Soekarno Hatta dan Bandara Ngurah Rai, kemudian untuk ABK kapal pesiar juga di Benoa, Bali, Tanjung Priok dan juga pekerja migran dari Malaysia lewat Batam dan Tanjung Balai," tuturnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

BUKTIKAN KARTU PRAKERJA NYA SAKTI ORA?

Sing tenang aku ra muleh pak... Tak penakne neg kene ae 😌😌

Mungkin jangan sampai lowongan tka cina direbut tki yang pulang ya pak?

hmmmmm💆‍♀️

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Politikus Demokrat Minta Jokowi Sabar Tunggu Puncak PandemiPernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang meminta rakyat untuk berdamai dengan virus corona (Covid-19) dinilai berbahaya....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Lebih 34 Ribu Pekerja Migran RI bakal Tiba pada Mei-Juni'Kita sudah melipatgandakan petugas di lapangan, dari 75 dalam kondisi normal, menjadi 150 petugas yang kita tempatkan di setiap titik embarkasi,' ujar Benny.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

BP2MI: 34 Ribu Pekerja Migran Akan Pulang ke Indonesia Mei-Juni 2020Untuk mengantisipasi lonjakan kepulangan pekerja migran tersebut, BP2MI melakukan berbagai upaya di antaranya menerapkan protokol kesehatan di tiap pintu masuk atau debarkasi kepulangan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Korea Selatan umumkan 34 kasus baru virus coronaKorea Selatan mengumumkan 34 kasus baru virus corona pada Minggu, setelah wabah muncul di sejumlah klub malam yang dikunjungi oleh pasien yang positif. Covid_19
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kasus Baru Corona, Klaster Kelab Malam, 34 PositifKlaster kelab malam ini muncul setelah pemerintah mulai melonggarkan aturan sosial terkait penanggulangan pandemi virus corona. klasterkelabmalam
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

34 Persen Pasien Covid-19 di Jateng SembuhSekitar 34 persen (324 orang) dari 971 kasus positif covid-19 di Jawa Tengah (Jateng) sembuh
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »