Jokowi Minta Jajarannya Waspadai Varian Mu Covid-19 |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jokowi juga meminta masyarakat agar tak melakukan euforia berlebihan.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo meminta jajarannya, khususnya Menteri Perhubungan, agar mewaspadai munculnya varian baru Covid-19 yakni varian Mu. Varian baru ini, diharapkan tak menjadi ancaman dalam upaya pengendalian Covid di Tanah Air.

"Berita-berita ini dulu-dulu penting, tapi sekarang jangan sampai informasi seperti ini disalahmengertikan bahwa sudah boleh ini, sudah boleh ini, sudah boleh ini, ini yang berbahaya," ucap Jokowi. “Walaupun saat ini cenderung normal dan beberapa sektor juga secara gradual dilakukan, pemerintah terus berusaha mengawasi mobilitas dalam dan luar negeri dengan penuh kehati-hatian,” jelas Wiku saat konferensi pers, Kamis .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

nunjuk diri nya sndiri..presd jokowi 👈

Dia lg,omongannya tdk bisa dipercaya,dia yg larang berkerumun langgar projes,tp dia yg pertontonkan arogansi bebas berkerumun di maumere,bagi2 sembako,lempar sembako,anak mantu jg bebas langgar prokes tanpa dipenjara,krn merasa hukum ini miliknya dan hukum hanya utk hrs,fp,islam

varian mu ada ronaldonya

Euforia tidak berlebihan Kalok gitu bagi2 bingkisan yg sampek menggerombol juga g bole.... Itu euforia menyambut bingkisan dari presiden juga loooo

ngerti artinya Euforia ya gak sih... lagi PPKM kok euforia gak jelas blasss

Gmne mao euforia, kerja kagax, cari mkn susyah bgt, bantuan mencret,,, Lah si bp kalo nasehati rakyat blusukan dulu pak, liat warga yg lapar ma yg sakit bathin, di BOHONGIN molo...

Lempar batu sembunyi tangan….!!!!

Peringatan untuk diri sendiri, jangan menimbulkan kerumunan !

Rep inb Shop, T.T

bubarin aja pak satgas covid -

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Minta Menteri Waspadai Masuknya Covid-19 Varian Mu ke IndonesiaMenurut dia, kasus harian Covid-19 di Indonesia sudah mengalami penurunan dibandingkan saat awal Juli 2021 yang mencapai 56.000 kasus. Setuju pak..... Yuhuuu…. Alamat vaksin lagi cuy…! Dan PPKM berjilid2…. Varian baru lagi😓
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jokowi Minta Jajaran Waspadai Covid Varian MuPresiden Jokowi meminta menteri terkait untuk mewaspadai virus corona varian Mu yang dikabarkan kebal terhadap vaksin. Nah, belajar dr pengalaman. Awasin perbatasan. Larang org2 keluar masuk ke/dari negara yg ada virus tsb. . Varian apa yg muncul? A. Madura united B. Manchester United Pak jokowi , kapan lempar2 paket bantuan lagi ?
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Kasus Turun, Jokowi Minta Masyarakat tak Euforia Berlebihan |Republika OnlineKenaikan kasus dapat kembali terjadi jika masyarakat lengah.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Minta Varian Mu Covid-19 Betul-Betul Diwaspadai'Varian Mu ini agar betul-betul kita waspada dan detail, jangan sampai ini merusak capaian yang sudah kita lakukan,' kata Presiden Jokowi
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

OPM MInta Jokowi Setop Operasi Militer Usai Pembunuhan 4 TNITPNPB-OPM meminta pemerintah Indonesia membuka meja perundingan dan setop operasi militer di Papua usai pembunuhan 4 prajurit TNI di Maybrat, pekan lalu. enak aja setop woooe opm situ waras. ayo jokowi jangan kasi kendor brangus tuh opm TNI sepertinya jadi bulan bulanan OPM, sudah banyak korbannya ini. OPM habis membunuh minta berunding...begitu terus dibiarkan. BISNIS IS BISNIS, NOT OTHER. siyapa coba yg mau isi piring nasi pelaku Bisnis Senjata? sontoloyo
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

AJI Minta Jokowi Cegah Penyingkiran 57 Pegawai KPKAJI menilai tak ada lagi alasan bagi KPK untuk tidak mengangkat 75 pegawai KPK sebagai aparatur sipil negara. Belum digubris.. Mudah mudahan segera digubris.. Amin Ngak akan digubris, kan mas Joko mau di Zona Nyaman... Membela korban twk di KPK itu tidak nyaman korantempo kumparan CNN girisuprapdiono nazaqistsha yudiharahap46 SBYudhoyono
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »