Jokowi: Masak Batu Bata Diminta SNI, Logika Kadang Nabrak-nabrak

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jokowi meminta agar LKPP mempermudah produk lokal ingin masuk ke e-Katalog. Dia mengatakan tak semua produk harus memenuhi SNI.

) meminta LKPP mempermudah produk lokal yang ingin masuk ke e-Katalog. Dia mengatakan tak semua produk harus memenuhi Standar Nasional Indonesia .

"Sudah saya sampaikan kepada kepala LKPP jangan ruwet-ruwet seperti dulu lah. Semua produk harus SNI, semua produk harus SNI, yang kecil-kecil mana bisa. Produk-produk lokal mana bisa kalau diminta SNI semuanya," ujar Jokowi dalam acara Evaluasi Aksi Afirmasi Bangga Buatan Indonesia seperti dilihat dari kanal YouTube Sekretariat Presiden, Selasa .Dia mengatakan saat ini tak semua produk harus SNI.

"Sekarang tidak wajib, sekarang yang wajib hanya barang-barang yang berkaitan dengan keselamatan itu harus SNI, contoh helm," ucapnya."Tapi batu bata masa minta SNI, kapan mereka bisa masuk ke e-catalogue, nggak mungkin. logika-logika kita ini kadang nabrak-nabrak. Batu diminta SNI, pasir diminta SNI," ucapnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Helm SNI 😀😀😀

Ini yg salah medianya, jajaran pemerintah, atau koordinasi presiden? Kenapa presiden jd kayak menjatuhkan instansinya di halayak ramai. Dan seperti kerja jajaran pemerintah mengada2. Malah hal kayak gini jadi hilang krpaercayaan terhadap pemerintahan.

Wkwkwk

Resep hasil proyek di bawah standar. Logikanya sampeyan yg nabrak2 pak...

Namanya juga cari duit pak

Makanya semua pejabat dan asn pns yg kerja dipecat biar kerjanya pada bener pak, kan kasihan bapak bener sendirian, lah wong tenaga kerja bapak semua rusak kok termasuk system makanya batu bata aja jadi masalah kan 😁

Prosedur utk SNI dan berjuang masuk e_katalog itu loh yang bikin geleng geleng dan menghela napas.....

Kita berjuang supaya berstandar mutu dan kualitas produk, bagaimana ini

Kepriye pak Jokowi? Kl gak taat standar bgmn mau maju? Semua produk terkenal dunia punya standar tinggi, kl gak ya direject.

pacul jga harus SNI

Bapak menjadi presiden juga itu sebuah keajaiban yg tdk dpt diterima oleh logika.

sama pak.. masak beli kulkas sekarang juga ada yg pakai logo halal?

saya setuju ... standart SNI gak jelas juga . saya pernah beli helm plastik bahan biasa tapi ada logo SNI nya .. dan diperjual belikan dgn mudah

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Dibuat Geleng-geleng! Batu Bata di Indonesia Wajib SNIJokowi dibuat geram lantaran produk pelaku UMKM masih dipersulit untuk masuk dalam e-katalog pemerintah
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Produk Pasir, Batu, dan Bata Harus ada SNI, Jokowi: Logika Kita Kadang Nabrak-Nabrak - Pikiran-Rakyat.comJokowi heran dengan adanya keharusan barang seperti batu bata dan pasir yang mesti ada ketentuan SNI.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Ngabalin Bantah Jokowi Dukung Koalisi Indonesia BersatuTenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP), Ali Mochtar Ngabalin, membantah adanya dukungan dari Presiden Joko Widodo terhadap Koalisi Indonesia Bersatu, yang dibentuk Partai Golkar, PAN, dan PPP.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jokowi Beri Sinyal Dukung Ganjar, Reaksi PDIP: Untuk 2024, Kewenangan Ketum MegawatiDia menegaskan, sikap PDIP tegas menunggu keputusan resmi Ketua Umum Megawati Soekarnoputri dalam menentukan pencalonan presiden.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Mensesneg dan Panglima TNI Akan Jadi Saksi Pernikahan Adik Jokowi | Kabar24 - Bisnis.comMensesneg dan Panglima TNI dikabarkan akan menjadi saksi pernikahan adik Jokowi, Idayati, dan Ketua MK Anwar Usman
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Andika Perkasa dan Pratikno Jadi Saksi Pernikahan Ketua MK - Adik JokowiDua tokoh nasional akan menjadi saksi pernikahan Ketua MK Anwar Sanusi dengan adik Jokowi, Idayati di Solo pada Kamis, 26 Mei 2022. Pecat ketua MK ini, krn tidak akan bisa adil.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »