Jokowi Ingatkan Relawan Hati-hati Pilih Capres di Pilpres 2024

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan para relawannya di acara Nusantara Bersatu untuk berhati-hati dalam memilih presiden di Pilpres 2024. 

Jakarta, Beritasatu.com - Presiden Joko Widodo mengingatkan para relawannya yang hadir dalam acara Nusantara Bersatu untuk berhati-hati dalam memilih calon presiden di Pilpres 2024. Menurutnya, berbagai pembangunan selama 8 tahun terakhir yang sudah mulai terlihat hasilnya mulai dari infrastruktur hingga pemberdayaan ekonomi harus terus dijaga.

"Jangan hanya karena kepentingan sesaat, kepentingan politik, kemudian lupa menjaga keberlanjutan pembangunan yang telah kita mulai. Makanya saya titip, hati-hati memilih pemimpin. Nanti di 2024, pilih yang benar-benar mengerti apa yang dirasakan oleh rakyat," kata Jokowi di acara silaturahmi relawan Jokowi di Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Sabtu .

"Pemimpin yang memikirkan rakyat itu keliatan dari penampilannya, dari kerutan di wajahnya. Kalo wajahnya cling, bersih, tidak ada kerutan, hati-hati," kata Jokowi yang langsung disambut tepuk tangan relawannya yang memadati GBK. Dengan kondisi Indonesia yang penuh keberagaman, Jokowi juga menegaskan pemimpin Indonesia harus menyadari dan menghormati keberagaman tersebut.Inul Daratista hingga God Bless Meriahkan Acara Silaturahmi Relawan Jokowi Dalam kesempatan ini, Jokowi juga menyinggung keberhasilan Indonesia dalam menghadapi ancaman resesi global, dan juga sukses menjadi tuan rumah KTT G-20 di Bali.

"Karena itu, pembangunan yang sudah kita lakukan, reputasi yang sudah kita raih, ini harus kita lanjutkan. Dilanjutkan sampai 2029. Setuju? Sampai 2045 dan sampai seterusnya," kata Jokowi.TAG: Jokowi Relawan Jokowi Pemilu 2024 Silaturahmi Relawan Jokowi Nusantara Bersatu

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Bukan seorang negarawan sejati ternyata pak jokowi, seoarang presiden adl bapak negara, seoarang Bpk itu harus bisa menyatukan dan sbgai penengah atas anak anak yg berbeda pemikiran mempersatukan semua perbedaan, mendinginkan situasi yg memanas,

Pak wislah.. ngopo seh ngono kuwi? Seingatku Pak SBY ga gitu jg pdhal beliau baperan hehehehe

Ini orang tak bisa menempatkan dirinya sbg presiden bg seluruh rakyat Indonesia. Perpecahan, keterpurukan dan ketidakadilan dimulai dr orang ini. masihkan kt percaya pd orang ini dan meneruskan perpecahan bgs ini.. bangsa ini butuh perubahan dan orang yg bisa mempersatukan

Kalimat ini pasti ada terusannya! jangan seperti saya

Rakyat butuh antitesa! Yg baik pasti diteruskan, yang gak bagus, hentikan!

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sekjen PAN: Relawan Amanat Indonesia yang Dukung Anies untuk Pilpres 2024 Tak Mewakili PartaiSekjen DPP PAN Eddy Soeparno angkat bicara ihwal adanya kader PAN yang membentuk Amanat Indonesia untuk mendukung Anies Baswedan untuk Pilpres 2024.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

M Taufik Ajak Anggota KAHMI Sukseskan Anies Baswedan di Pilpres 2024Ketua KAHMI Jaya M Taufik mengajak organisasinya mendukung Anies Baswedan di Pilpres 2024. Dia mengatakan belum ada anggota KAHMI jadi presiden. ahhha yang mau bubar gamau baca gamau tau juga
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

[POPULER NASIONAL] Gonjang-ganjing Koalisi Pilpres 2024 | Hendra Kurniawan Soal Kasus Tambang IlegalPKB tampak tak senang karena muncul wacana duet Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan kader PDI Perjuangan Ganjar Pranowo untuk pilpres. PKB jangan mau dikadali utk kedua kalinya bergabung saja sama ANIES BAWESDAN
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Segudang Keunggulan Erick Thohir, Bisa jadi Modal Kuat Maju di Pilpres 2024Rekam jejak serta kinerja mentereng menjadi sederet modal berharga yang dimiliki Erick Thohir saat ini.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Nasdem Tunjuk Ahmad Ali Jadi Koordinator Menangkan Anies di Pilpres 2024Nasdem memahami ada perbedaan strategi di pileg dan pilpres 2024. Persiapan itu harus dilakukan sejak sekarang.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

DPN Jaket Anies Ajak Relawan Sumut Perkuat Dukungan Anies Baswedan di Pilpres 2024Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Jaringan Kesatuan Amanah Indonesia (Jaket Anies) menggelar silaturahmi bersama relawan se-Sumatera Utara untuk memperkuat dukungan terhadap bakal calon presiden 2024 usungan Partai NasDem, Anies Baswedan.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »