Jokowi dan Gibran Dipastikan Jabat Posisi Strategis Jika Masuk Golkar

  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 68 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 41%
  • Publisher: 63%

Golkar Berita

Jokowi,Gibran Rakabuming Raka,Idrus Marham

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden terpilih 2024-2029 Gibran Rakabuming Raka berpeluang duduki jabatan strategis bila benar-benar bergabung dengan

Ketua Dewan Pembina Badan Pemenangan Pemilu Partai Golkar , Idrus Marham di Posko Tim Kerja Strategis Prabowo-Gibran, Jalan Subang 20 Menteng, Jakarta Pusat Kamis malam /RMOL

Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden terpilih 2024-2029 Gibran Rakabuming Raka berpeluang duduki jabatan strategis bila benar-benar bergabung dengan Golkar.Perkiraaan itu disampaikan Ketua Dewan Pembina Badan Pemenangan Pemilu Partai Golkar, Idrus Marham yang menyebut kalau posisi terhormat yang dimaksud semisal Ketua Umum atau Dewan Pembina.

“Ya posisi terhormat misalkan ketua umum, posisi terhormat ada ketua dewan pembina, dan di samping itu masih ada lagi ketua dewan penasehat. Ada lagi ketua dewan kehormatan, dan lain-lain sebagainya. Tetapi yang lebih operasional itu adalah ketum dan ketua dewan pembina," kata Idrus di Posko Tim Kerja Strategis Prabowo-Gibran, Jalan Subang 20 Menteng, Jakarta Pusat Kamis malam .

Terkait aturan, Idrus menyebut hal ini bisa diperbincangkan dengan duduk bersama para petinggi Partai Golkar. Setelah duduk bersama, tidak menutup kemungkinan ada pembagian kekuatan atau power sharing dengan sejumlah tokoh penting Golkar, seperti Airlangga Hartarto, Aburizal Bakrie, Akbar Tandjung, Luhut Binsar Pandjaitan, Bahlil Lahadalia, dan tokoh lainnya."Yang penting satu komitmen bersama, kehadiran kita bersama di situ adalah dalam rangka untuk membesarkan Golkar sehingga ke depan betul-betul Golkar semakin mantap posisinya. Sebagai partai utama di republik ini,” pungkas Idrus.

Jokowi Gibran Rakabuming Raka Idrus Marham

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 21. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Istana Sebut Pertemuan Prabowo-Gibran dengan Jokowi Atas Inisiatif Presiden-Wakil Presiden TerpilihPihak Istana lewat Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana mengonfirmasi Presiden Jokowi menerima kedatangan Prabowo-Gibran.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Gibran Santai Tanggapi Dugaan Dukungan Jokowi ke Prabowo-GibranGibran Santai Tanggapi Dugaan Dukungan Jokowi ke Prabowo-Gibran
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Istana Buka Suara Soal Dukungan Jokowi ke Prabowo-GibranPresiden Joko Widodo (Jokowi) mendukung program yang diusung oleh presiden wakil presiden terpilih periode 2024-2029.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi Dipastikan Gelar Ramah Tamah di Jakarta Saat LebaranBerita Presiden Jokowi Dipastikan Gelar Ramah Tamah di Jakarta Saat Lebaran terbaru hari ini 2024-04-05 14:37:09 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Di Lampung, Pedagang Mulai Jual Foto Pasangan Presiden dan Wakil Presiden Prabowo-GibranPara pengerajin bingkai di Bandar Lampung mulai menjual foto pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka usai resmi ditetapkan pemenang Pilpres 2024.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Gibran Diberi Wejangan Ma'ruf Amin: Presiden dan Wakil Presiden Harus KompakCalon wakil presiden terpilih 2024, Gibran Rakabuming Raka menyambangi rumah dinas Wapres Ma'ruf Amin pada Rabu, 24 April 2024 sore.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »