Jerman Muda Bukan Tanpa Cela

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Di balik penampilan dominan tim Jerman, masih ada beberapa hal yang bisa menjadi batu sandungan bagi mereka. Selandia Baru akan berupaya memanfaatkan cela itu. Olahraga AdadiKompas

Di balik penampilan dominan tim Jerman, masih ada beberapa hal yang bisa menjadi batu sandungan bagi mereka. Selandia Baru akan berupaya memanfaatkan cela itu.Selebrasi gol pemain tim Jerman, Max Moerstedt, setelah berhasil membobol gawang tim Meksiko dalam laga penyisihan Grup F Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu malam. Jerman menang 3-1.

Kepercayaan diri tinggi itu terpancar seusai laga. Bek sayap Eric Moreira masuk lebih dulu ke area campuran. Menggunakan kamera depan, dia merekam video dengan wajah semringah di hadapan awak media. Moreira langsung menghampiri wartawan, seolah minta ditanya, saat para pemain Meksiko tertunduk dan menolak wawancara.

Jerman selalu diragukan di turnamen remaja. Namun, kali ini berbeda. Mereka datang dengan banyak talenta spesial. Salah satunya gelandang serang Noah Darvich yang direkrut klub raksasa Barcelona di musim panas lalu. Pelatih Jerman Christian Wuck menyebut tanpa ragu, skuad remaja ini adalah yang terbaik dalam satu dekade terakhir.

Adapun selama setengah jam pertama, skuad Jerman terlihat canggung saat membangun serangan dari bawah karena tekanan intens Meksiko. Mereka kehilangan bola berkali-kali di pertahanan sendiri. Beruntung, kesalahan tersebut masih bisa ditutupi oleh para pemain bertahan. Berbeda dengan Meksiko yang tampil dengan formasi 4-3-3, Selandia Baru menggunakan 3-4-3. Artinya, ketika bertahan, tim asuhan Bullock bisa menggunakan lima bek sejajar. Dua sayap mereka akan membantu pertahanan. Seharusnya, jika disiplin, cara itu bisa sedikit meredam serangan sayap Jerman.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hasil Piala Dunia U-17: Romero Pacheco Cetak 2 Gol, Venezuela Gilas Selandia Baru di BandungVenezuela berhasil menang 3-0 atas Selandia Baru pada laga pertama grup F Piala Dunia U-17 yang berlangsung di stadion si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Lucinta Luna Tiru Gaya Suzy dari Drama 'Doona!'Lucinta Luna baru-baru ini meniru gaya karakter Lee Doona yang diperankan Suzy di drama 'Doona!'. Penampilan baru Lucinta ini sukses menuai banyak pujian.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »

Hasil Piala Dunia U-17: Jerman Sukses Tekuk Meksiko di Bandung, Pemain Barcelona Turut Cetak GolTimnas Jerman tempel Venezuela di klasemen grup F Piala Dunia U-17 usai menang 3-1 atas Meksiko pada laga yang berlangsung di stadion si Jalak Harupat Kabupaten Bandung.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Rekrutan Anyar Barcelona Nyekor dan Assist, Jerman Atasi MeksikoDiwarnai rekrutan baru Barcelona, Noah Darvich, yang mencetak gol dan mengemas assist, timnas U-17 Jerman berhasil mengatasi perlawanan timnas U-17 Meksiko.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Unggul 2 Gol di Babak Pertama Jadi Kunci Kemenangan Timnas U-17 JermanKeunggulan dua gol di babak pertama diklaim menjadi kunci kemenangan timnas U-17 Jerman atas timnas U-17 Meksiko di Piala Dunia U-17 2023.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Bukan Pemain Barcelona atau Dortmund, MOTM Versi Pelatih Jerman ialah Bek Bayern MuenchenBukan pemain Barcelona maupun Dortmund, pelatih timnas Jerman memilih bek sayap Maximilian Hennig sebagai Man of The Match di Piala Dunia U-17 2023.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »