Jelang Peluncuran, Sosok Neta S Wagon Terungkap Tanpa Kamuflase

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 34%
  • Publisher: 83%

Neta Berita

Neta S Wagon,Mobil Listrik,Kendaraan Listrik

Neta bersiap untuk meluncurkan mobil listrik terbarunya, Neta S Wagon

. Bahkan, sebelum resmi diperkenalkan, kendaraan listrik asal China ini sudah terungkap secara jelas, tanpa ada kamuflase di sekujur bodinya.

Rencananya, model ramah lingkungan ini akan memulai debutnya di Beijing Auto Show, dan penjualannya sendiri kemungkinan akan dimulai sekitar pertengahan tahun ini. Belum ada informasi terkait spesifikasi lengkap, terutama soal baterai. Namun, sepertinya mobil ini akan menggunakan lithium iron-phosphate . Namun, jarak tempuhnya sendiri belum terungkap secara jelas.Neta V Jadi Taksi Bandara di Halim Perdana KusumaNeta Indonesia menjalin kerja sama dengan Evista untuk menjadi kan Neta V sebagai armada armada transportasi di Bandara Halim Perdana Kusuma, Jakarta.

'Ini untuk mendukung mobilitas ramah lingkungan, aman dan nyaman. Kami percaya, kerja sama Neta dan Evista adalah langkah strategis dan berkelanjutan untuk sektor transportasi,' ucap Dian dalam keterangannya, Kamis .

Neta S Wagon Mobil Listrik Kendaraan Listrik Baterai

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jelang Lebaran, NETA dan Kemenko Marves Cek Infrastruktur SPKLU di Tol Trans JawaNETA dan Kemenkomarves mengecek persiapan infrastruktur SPKLU di jalur Tol Trans Jawa menjelang Hari Raya Idul Fitri
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kia Mulai Pamer Tangguhnya Sedan K4 Jelang Peluncuran di New YorkKia mulai memperkenalkan calon sedan terbarunya, K4. Model baru dari pabrikan asal Korea Selatan ini, akan diluncurkan secara global di New York International Auto Show
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Fuso Ngarep Insentif Truk Listrik Jelang Peluncuran eCanter Juli 2024KTB akan tetap meluncurkan eCanter pada Juli 2024 walau belum ada insentif truk listrik dari pemerintah.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Jelang Peluncuran, Begini Spesifikasi Tablet Poco Pad, Mirip Redmi Pad Pro?Tablet Poco dengan nomor model 2405CPCFBG telah disetujui oleh platform sertifikasi EEC Eropa.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Neta Siap Lebaran, Layanan untuk Kondisi Darurat DisiapkanMemasuki bulan Ramadan, PT Neta Auto Indonesia (Neta) berusaha meyakinkan pemilik produk mereka dengan memberikan program 'Neta Siap Lebaran'.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Neta dan Kemenko Marves Cek Kesiapan SPKLU untuk Mudik LebaranPT Neta Auto Indonesia berkolaborasi dengan Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, untuk meninjau kesiapan infrastruktur Sistem Pengisian Kendaraan Lis
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »