Jelang Lebaran, Pemkot Bekasi Minta Masyarakat di Zona Merah dan Hijau Tetap Waspada

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah Kota Bekasi meminta seluruh jajaran dan masyarakat untuk tidak lengah dan tetap mewaspadai adanya penyebaran...

) di wilayah Kota Bekasi. Pemerintah Kota Bekasi meminta seluruh jajaran dan masyarakat untuk tidak lengah dan tetap mewaspadai adanya penyebaran virus Corona secara masif.

"Sampai saat ini ada delapan kelurahan di Kota Bekasi mengalami perubahan dari zona merah ke zona hijau dan ini menambah jumlah kelurahan zona hijau menjadi 41," ujar Effendi melalui keterangan tertulis, Sabtu .Dari kedelapan kelurahan yang merdeka atau bebas dari COVID-19 adalah Kelurahan Kaliabang Tengah, Kelurahan Duren Jaya, Kelurahan Margajaya, Kelurahan Padurenan, Kelurahan Jatiranggon, Kelurahan Bojong Rawalumbu, Kelurahan Jatisari dan Kelurahan Jatikramat.

Melihat perubahan dan data tersebut, Effendi meminta seluruh jajaran pemerintah terus memantau dan mensosialisasikan masyarakat terutama menjelang pelaksanaan Hari Raya Idul Fitri. Hal ini tertuang dalam surat keputusan bersama WaliKota, Polres, Kodim dan DMI Kota Bekasi yang tertuang di 451.1/Kep.316-Kessos/V/2020, Nomor: B/1260/V/2020, Nomor: B/200/V/2020, Nomor: 010/PD-DMI/SKB/V/2020.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pesan Anies Jelang Idulfitri: Tetaplah di Rumah Jelang, Saat dan Sesudah LebaranAnies meminta umat muslim di DKI Jakarta harus menaati seruan dari MUI dan DMI DKI Jakarta dalam kaitan menjalankan hari raya Idulfitri.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Pemkot Bekasi Sosialisasi Pelaksanaan Salat Id di 41 Kelurahan Zona HijauPemkot Bekasi telah menetapkan 41 kelurahan dari total 56 kelurahan yang ada di Kota Bekasi untuk menyelenggarakan salat Id.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Pemkot Bekasi Rilis Panduan Pelaksanaan Salat Id BerjamaahSebanyak 41 kelurahan di Kota Bekasi diperbolehkan menggelar salat Idulfitri berjamaah.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Keputusan Pemkot Bekasi Berbeda dengan Pusat, Perbolehkan Salat Ied Berjamaah - Tribunnews.comDia menegaskan, pelaksaan salat id berjamaah nantinya akan tetap mengikuti aturan prokoler Kesehatan
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Pemkot Bekasi Distribusikan 3.664 Botol Hand Sanitizer ke 916 Masjid yang Bakal Gelar Shalat Idul Fitri916 masjid di 41 Kelurahan Zona Hijau di Kota Bekasi diizinkan menggelar shalat Idul Fitri. Selama PSBB sdiri spt ap y ketaatan kpd protokol kesehatan? Bagian tersulit adalah saat selesai Padahal sunnah itu, menjaga kesehatan itu wajib..
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tawuran Terjadi di Bintara Bekasi Jelang Buka Puasa, Polisi Amankan Pelaku'Pemicunya biasalah namanya tongkrongan, tempat-tempat tongkrongan. Ini lagi diklarifikasi,' ujar Jajat. Awas nnti bukannya bawa celurit malah bawa covid jadi senjata🤭😅 andhikaarafah ini budaya, kebiasaan atau gimana ya ndhi? Harusnya tempat-tempat yang sudah jadi spot tawuran dijaga oleh aparat, minimal patroli.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »