Jamkrindo Syariah Raih Kenaikan Laba 89 Persen di 2020 |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Target laba yang ditetapkan JamSyar di tahun 2021 adalah sebesar Rp 99,36 miliar

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Jamkrindo Syariah hingga April 2021 berhasil membukukan kinerja yang positif. Pencapaian laba yang diraih hingga April 2021 sebesar Rp 35,4 miliar atau naik hingga 89,51 persen , dimana tahun sebelumnya sebesar Rp 18,7 miliar.

Gatot Suprabowo selaku Direktur Utama PT Jamkrindo Syariah mengaku bersyukur dapat terus bertahan dan berkembang dengan ditunjukkan melalui pencapaian pertumbuhan bisnis yang terus berkembang hingga saat ini. Di samping pencapaian laba tersebut, Jamsyar juga berhasil mencatat pertumbuhan kinerja bisnis yang memuaskan.

Pada periode yang sama tahun sebelumnya, Jamsyar baru membukukan IJK Cash Basis sebesar Rp 108 miliar. Dari total asset, Jamsyar juga mengalami peningkatan dari Rp 1,2 triliun menjadi Rp 1,7 triliun. Sedangkan dari sisi ekuitas, JamSyar mencatat Rp 718, dimana ekuitas pada tahun sebelumnya adalah sebesar Rp 648 miliar.

“Kami optimis dan percaya diri untuk mencapai rencana bisnis yang telah ditetapkan di tahun 2021 ini. Pada tahun 2021 ini, fokus segmentasi portofolio yang dijamin oleh JamSyar adalah pada Penjaminan Pembiayaan PEN dan Penjaminan Non Cash Loan ,” kata Gatot.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anies Batasi Takbiran di Masjid Hanya 10 Persen Kapasitas |Republika OnlinePemprov DKI akan melibatkan unsur TNI-Polri untuk mengawasi takbiran.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Irak akan Beli 32,7 Persen Saham ExxonMobil di West Qurna 1 |Republika OnlineExxon berusaha untuk menjual sahamnya seharga 350 juta dolar AS.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ditjen Pajak catat Setoran Pajak Digital Rp 1,89 Triliun |Republika OnlinePemerintah terus mengoptomalkan penerimaan pajak atas konsumen digital. Mumpung masih punya kesempatan untuk Garong. Semua bakal digarong. Apa sih di Negara ini yg ga dipakakin
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Permata Syariah Fasilitasi Layanan Digital BPRS |Republika OnlineMelalui paket layanan digital, BPRS mudah melakukan transfer ke bank lain.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Langkah Migrasi Sistem Bank Syariah Perlu Didukung |Republika OnlineSeluruh bank konvensional di Aceh harus bermigrasi ke sistem syariah. Nitip saran dnk... utk saya dan kita semua sih... cba klo kredit sistem syariah, kesan lbh mahal dr yg konven itu segera diHILANGKAN... 😁🙏🇲🇨
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Sekar Laut Bagikan Deviden Rp 9,3 MiliarRUPS PT Sekar Laut Tbk di Surabaya, Senin (10/5/2021) memutuskan penggunaan laba perseroan tahun buku 2020 untuk pembagian deviden sebesar Rp 9,3 miliar.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »