Jalani Tes Corona, SBY dan Syarif Hasan Dinyatakan Negatif

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) telah menjali tes virus Corona. Ketua Majelis Tinggi...

- Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono telah menjalani tes virus Corona.

Hasilnya pemeriksaan menyatakan SBY negatif Corona."Alhamdulillhah, hasil Swab test Corona Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Presiden ke-6 RI negatif. Semoga Pak SBY selalu diberi kesehatan, juga buat kita semua terutama yang hadir di Kongres V Partai Demokrat 15 Maret 2020. Para Netizen kami doakan sehat selalu," tulis kader Partai Demokrat, Andi Arief melalui akun Twitternya, @AndiArief_ Minggu .

Andi juga menginformasikan hasil tes Syarifuddin Hasan, Wakil Ketua MPR yang juga memimpin sidang Kongres Partai Demokrat V. Hasil pemeriksaan menyatakan Syarif Hasan dinyatakan negatif."Untuk diketahui Pak Syarif Hasan berada bersama Ibu Cellica pimpinan sidang. Mudah-mudahan Ibu Cellica juga segera diberi kesembuhan," tuturnya.

Seperti diketahui, sebelumnya beredar kabar pemeriksaan tes Corona SBY dan sejumlah pengurus Partai Demokrat muncul setelah salah satu kadernya, Cellica Nurrachdiana dinyatakan positif terinfeksi virus tersebut. Cellica yang merupakan Bupati Karawang sempat menghadiri dan mengikuti rapat saat Kongres V Partai Demokrat, 15 Maret 2020.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Demokrat: Hadapi Corona, Jokowi Bisa Teladani SBY soal BansosDemokrat mendorong Presiden Jokowi meneladani legacy Presiden ke-6 SBY saat menyalurkan bantuan langsung tunai. Act like a wise one Yg banyak korupsinya itu? Saya turut prihatin
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Andi Arief soal Hasil Tes Corona SBY: Alhamdulillah NegatifSusilo Bambang Yudhoyono (SBY) telah melakukan tes virus corona usai kongres partai yang sempat dihadiri Bupati Karawang. Hasilnya SBY negatif corona.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Lakukan Swab Test, SBY Negatif CoronaKetua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) disebut telah menjalani tes COVID-19. Dari hasil tersebut, SBY dinyatakan negatif Corona. SBY Alhamdulillah sehat terus Bapak. Alhamdulilah semoga Pak SBY selalu dalam lindungan Allah swt.. Alhamdulillah.....
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Cara Jerman Tekan Virus Corona dan Mengapa Angka Kematian akibat Virus Corona Rendah - Tribun MedanAngka kematian di Jerman karena Covid-19, didapati tidak setinggi pada sejumlah negara lain di kawasan Eropa.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

UPDATE Corona Kalbar - 3 Orang Meninggal Terkait Virus Corona Kalimantan Barat, Terbaru di Ketapang - Tribun PontianakMemang belum ada kepastian apakah korban terkonfirmasi positif atau tidak mengidap Covid-19 karena hasil laboratorium belum keluar.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Virus corona di Indonesia tembus 1.046 orang, pemerintah: 'masih ada corona di antara kita'[Video terpopuler] Beginilah penyebaran kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di luar China hingga 23 Maret 2020. Italia masih menjadi negara dengan kasus terbanyak, disusul oleh Amerika Serikat dan Spanyol. Informasi terbaru pandemi corona: Japan will be like Spain in 2 weeks. The 'official' pandemic begins just now. Harusnya China jg di cantumkan, biar kita jg bisa memantau, negara mana saja yg sudah mulai terbebas dr Corona, agar bisa di tiru cara2 nya agar terbebas dr Corona. AgustinaYurisa Indonesia dengan peringkat terbanyak menutupi kasus virus cina..
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »