Jaksel latih pokdarwis untuk tingkatkan kemampuan pemasaran

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah Kota Jakarta Selatan, memberikan pelatihan kepada kelompok sadar wisata (Pokdarwis) di daerah itu untuk meningkatkan kemampuan dalam ...

Arsip- Warga saat berkunjung ke Komplek Setu Babakan Jakarta, Sabtu . ANTARA/Khaerul IzanJakarta - Pemerintah Kota Jakarta Selatan, memberikan pelatihan kepada kelompok sadar wisata di daerah itu untuk meningkatkan kemampuan dalam pemasaran.

"Jadi, melalui gawai, para pelaku usaha diharapkan dapat mempermudah mempromosikan produknya yang bisa diakses kapan pun dan dimana pun tanpa batasan waktu," katanya. Ia menjelaskan, intinya kegiatan promosi menjadi faktor penentu dalam meningkatkan kunjungan wisata, salah satu strategi yang efektif dan menarik adalah dengan membuat konten promosi secara digital melalui gawai dan media sosial.Sementara itu, Pelaksana Tugas Kepala Suku Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Jakarta Selatan Iffan Radja mengatakan, kegiatan itu diikuti 50 peserta dari dua Pokdarwis.

"Pelatihan ini diikuti 50 peserta yang terdiri dari Pokdarwis Kedung Gede dan Setu Babakan," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Kota Madiun Sediakan Videotron di Alun-Alun Kota untuk Nobar Semifinal Piala Asia U-23Pemerintah Kota Madiun, sediakan nobar Timnas Indonesia melawan Uzbekistan di alun-alun Kota Madiun dengan videotron.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ide Heru Budi Bikin Pulau Baru untuk Olah Sampah Jakarta, Bisa Dipakai Kota-kota Lain'Jadi pulau di sana tempatnya ditentukan silakan siapa, kita reclaim pakai sedimen-sedimen, sampah segala macam, nanti dia jadi pulau,' ujar Heru.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Pemerintah Jakarta Menunggu Aturan Turunan UU DKJ Sambil Mempersiapkan Kota GlobalPemerintah Provinsi Jakarta saat ini sedang menanti petunjuk lebih lanjut mengenai peraturan turunan dari Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2024 tentang Provinsi Daerah Khusus Jakarta UU DKJ
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Nasib Baru Menanti Gedung Pemerintah di Jakarta saat Ibu Kota Pindah'Misalnya semua gedung bentuknya perkantoran mungkin akan di-repurpose bisa jadi universitas atau bisa jadi hunian.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Gedung Eks Pemerintah Bakal Jadi BeginiJakarta akan melepaskan statusnya sebagai ibu kota Indonesia usai Undang-Undang Daerah Khusus Jakarta (UU DKJ).
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Ibu Kota Pindah, Gedung Pemerintah di Jakarta Diincar buat Mal hingga RestoPengusaha retail melihat peluang gedung pemerintah di Jakarta setelah pemindahan pusat pemerintahan ke Ibu Kota Negara (IKN), seperti mal hingga resto.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »