Jaksa Korea Selatan Ingin Tangkap Bos Samsung Lagi, Kenapa?

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jaksa penuntut Korea Selatan telah meminta surat penangkapan terhadap pewaris Samsung Group, Jay Y. Lee, dalam kasus merger dan penipuan akuntansi pada 2015.

TEMPO.CO, Seoul – Lee diduga melakukan penipuan ini terkait proses dirinya naik sebagai pimpinan Samsung.Lee pernah menjalani masa tahanan dan baru keluar dari penjara pada Februari 2018.“Jaksa meminta penangkapan Lee terkait dugaan manipulasi harga saham dan pelanggaran aturan audit,” begitu dilansir pada Kamis, 4 Juni 2020.Saat ini, Lee sedang menghadapi dakwaan penyuapan untuk memenangkan dukungan menggantikan tokoh perusahaan lee Kun-hee.Ini juga melibatkan bekas Presiden Park Geun-hye.

Lee sempat menjalani tahanan selama setahun namun kasus dugaan penyuapan yang melibatkan dirinya ditunda prosesnya pada 2018.Soal ini, manajemen Samsung menolak berkomentar. Harga saham perusahaan sempat naik 1.1 persen melampaui kenaikan 0.2 persen dari kenaikan harga saham di bursa.Jaksa telah menginvestigasi dugaan penipuan akuntansi di perusahaan obat Samsung Biologics.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jaksa Sebut 6 Tersangka Kasus Jiwasraya Rugikan Negara Rp16 TJaksa Bima menerangkan awalnya keenam tersangka membuat kesepakatan pengaturan pengelolaan saham dan reksa dana Jiwasraya. Kesepakatan itu dibuat sejak tahun 2008.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Guru Besar IPDN Ini Percaya Jaksa Agung Akan Terus Buru Kasus di Era New NormalDjuanda yakin di tangan ST Burhanuddin maka tugas kejaksaan akan terus berjalan dan dioptimalkan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jokowi Minta Jaksa Agung hingga KPK Awasi Pemulihan Ekonomi NasionalMenurut Jokowi, dilibatkannya Jaksa Agung hingga KPK dalam program pemulihan ekonomi untuk mencegah terjadinya hal-hal yang menyimpang.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jokowi Minta Pemulihan Ekonomi Diawasi Jaksa Agung hingga KPKUntuk mencegah terjadinya hal yang menyimpang, Jokowi minta pemulihan ekonomi diawasi ketat mulai dari Kejaksaan Agung, BPKP, hingga KPK. Jokowi via detikfinance detikfinance Cek postingan aku yahh 😀 detikfinance saya kasi tau rahasia ni,,di amerika di jepang atau jermanatau inggris semua perusahaan besarnya swastanya duitnya dikuasai negara,jd negaranya makmur,,di kita perusahaan besar apa yg di miliki negara selain pertamina garuda bulog freeport,,yah harusnya semua swasta untuk negara detikfinance Awasi doang ya, tapi gak boleh ditangkap.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jaksa Agung hingga KPK Diminta Ikut Kawal Pemulihan EkonomiPresiden Joko Widodo (Jokowi) meminta pemulihan ekonomi Indonesia dapat dilakukan dengan hati-hati.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »