Jakarta Masih Terapkan PPKM Level 4, Ini Penjelasan Anies |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kebijakan di Jakarta berkaitan dengan penanganan Covid-19 di Bodetabek.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, keputusan perpanjangan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 4 merupakan kewenangan pemerintah pusat. Namun, Anies menjelaskan, ada beberapa hal yang menjadi pertimbangan pemerintah dalam memperpanjang kebijakan tersebut meski kini Jakarta sudah masuk zona hijau.

Baca Juga Anies menjelaskan, saat ini capaian vaksinasi Covid-19 di Ibu Kota telah mencapai 103 persen. Namun, dia mengatakan, kondisi berbeda terjadi di wilayah Bodetabek lantaran pelaksanaan vaksinasi belum mencapai 50 persen. Dia menambahkan, kasus aktif di Jakarta pun terus mengalami penurunan. Sebelumnya, kasus aktif virus corona di Ibu Kota pernah mencapai 113 ribu orang pada Juli 2021 lalu. "Sekarang tinggal 8.000 sampai 9.000 kasus aktif. Jadi dalam waktu satu bulan itu turun secara drastis," ujar dia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Buka Opsi Perluasan Ganjil-Genap Jika PPKM DiperketatSaat ini pihaknya masih menerapkan pembatasan mobilitas dengan sistem ganjil genap di delapan titik di Jakarta selama PPKM level 4
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pemerintah Diminta Konsisten Terapkan Indikator PPKM |Republika OnlinePenentuan PPKM esok diminta tetap mengacu pada indikator yang diterapkan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Anak-anak Belum Divaksin Dilarang Masuk Wisata di Semarang |Republika OnlineSaat ini Kota Semarang status PPKM-nya telah turun ke Level 3
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Sudah Buka, TMII Masih Larang Anak di Bawah 12 Tahun Masuk dan Buka Hanya Wahana OutdoorTMII sudah resmi membuka kembali operasionalnya meski saat ini tengah dalam masa PPKM Level-4.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Depok Turun ke PPKM Level 3, Restoran Boleh Makan di Tempat |Republika OnlineIGD di beberapa rumah sakit termasuk di RSUD Kota Depok sudah kosong
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Wagub DKI Ungkap Penyebab Jakarta Masih PPKM Level 4DKI masih menerapkan PPKM level 4 meski ada kegiatan dilonggarkan. Wagub DKI mengungkap penyebabnya dan menunggu keputusan pusat untuk kebijakan selanjutnya.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »