Jaga Citra BUMN, Erick Thohir Bakal Bersih-Bersih

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri BUMN Erick Thohir menyatakan prinsip good corporate governance (GCG) harus sungguh-sungguh diterapkan.

Liputan6.com, Jakarta - Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan bakal melakukan 'bersih-bersih' di sektor yang dia pimpin. Hal tersebut, tegas dia, penting untuk menjaga nama baik BUMN.

"Saya tidak mau yang namanya good corporate governance di BUMN hanya sebuah lip service, sudah banyak sekali hal-hal yang juga terjadi yang saya rasa kurang baik lah buat citra BUMN tanpa menyalahkan," tegas dia."Kita harus cari hal yang positif yang saling membangun saling bersinergi sehingga tadi ada target-target bahwa kita harus mejadi kompetisi," lanjut dia.

Untuk mencapai hal tersebut, kerja sama dan sinergi harus dilakukan. Bukan saja antar-BUMN, melainkan juga dengan BUMD dan pihak swasta. 2 dari 3 halamanProfil Erick Thohir, Menteri BUMN Kabinet Indonesia MajuErick Thohir terpilih menjadi Menteri BUMN di Kabinet Indonesia Maju. Jabatan baru ini diemban Erick usai Presiden Jokowi mengenalkan nama-nama menteri yang akan membantu memimpin Indonesia di Istana Negara, Jakarta.

Erick dan kakaknya merupakan sahabat dari Sandiaga Uno. Ketika pemilihan presiden 2019, Erick terpilih memimpin Tim Sukses Jokowi dan harus adu strategi melawan kubu Sandiaga Uno.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Biarkan KPK bantu bersih² Pak

Mainkan...!✊🤭

Terindikasi radikal lngsung pcat

Bagus kalau perlu Tutup saja BUMN yg tiap tahun rugi dan minta dana APBN itu sama aja pelihara Dracula 😄😋😜

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BUMN Watch Minta Erick Bersih-Bersih BUMNBUMN Watch menilai Erick tepat jabat Menteri BUMN.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Dilantik Jadi Menteri BUMN, Begini Respons BUMN WatchSalah satu menteri yang dilantik Presiden adalah mantan Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) sekaligus pengusaha Erick Thohir menjadi Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN). MenteriJokowi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Dinilai Tepat Menjabat Menteri BUMNMelihat latar belakang Erick Thohir sebagai seorang pengusaha, posisi Menteri BUMN dinilai tepat diberikan kepadanya. ErickThohir
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pengusaha Erick Thohir Ditunjuk Jadi Menteri BUMNPenunjukan Erick Thohir sebagai Menteri BUMN diumumkan Jokowi di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (23/10/2019). Gogo bri, mandiri, btn, dan bumn' yg lain Ngarepin jadi menpora tadinya 🤦‍♂️ Meleset dari dugaan gue, tadinya gue pikir jadi menpora hehe
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Menteri BUMN, Teten Menteri KoperasiPresiden Jokowi mengumumkan formasi kabinetnya untuk periode 2019-2024. Erick Thohir ditunjuk menjadi Menteri BUMN. Sedangkan Teten Masduki ditunjuk menjadi menteri Koperasi dan UKM. ErickThohir TetenMasduki Harusnya dia jadi Menpora,karena lebih ngerti olah raga 😌 Harusnya pak presiden jokowi mau tegur bank bumn : bankmandiri , BNI yg mempersulit konsultan ukm utk cari makan . Aturan yg mrk buat utk rekanan tdk bersifat umum. Hrsnya mau contoh ojkindonesia , bpkri utk itu. Krn bank milik negara, bukan milik nenek nya.erickthohir
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Alasan Indef Nilai Erick Thohir Cocok Jadi Menteri BUMNPeneliti senior Indef Enny Sri Hartati menilai Erick Thohir cocok jadi menteri BUMN. Apa alasannya? ErickThohir
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »