Israel: Selagi dunia terfokus pada konflik Iran-Israel, penduduk Gaza masih dilanda serangan tanpa henti

  • 📰 BBCIndonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 86 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 50%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Konflik Iran-Israel dianggap mengaburkan persoalan yang melanda warga Gaza, dari ketiadaan bahan pangan hingga kematian yang terus terjadi.

Seluruh perhatian media massa untuk Timur Tengah belakangan teralihkan ke serangan drone dan rudal Iran ke Israel nan dramatis. Pada saat yang sama, penduduk Gaza masih terus berurusan dengan peperangan yang tidak berkesudahan.

Petugas kesehatan di rumah sakit itu mengatakan setidaknya 12 orang tewas dan 30 lainnya luka-luka akibat penembakan di kamp al-Maghazi. Setelah pasukan Israel dilaporkan meninggalkan kamp lainnya, Nuseirat, pada Rabu larut malam, warga setempat mulai berdatangan dan memeriksa kerusakan di rumah mereka.“Kami tidak punya tempat tinggal, 90% dari rumah dihancurkan,” seorang ayah berucap dengan nada putus asa kepada kami sembari berjalan melewati puing-puing.

Analis pertahanan Israel mengemukakan operasi-operasi militer yang menyasar Hamas sesuai dengan kesepakatan dengan AS untuk menurunkan intensitas pertempuran. Israel berjanji untuk membasmi sisa-sisa batalion Hamas di Rafah, satu-satunya kota di Gaza yang belum dihantam serangan darat Israel. Israel meyakini masih tersisa sekitar 130 sandera yang diculik Hamas dalam serangan 7 Oktober 2023 di Israel bagian selatan. Lebih dari 1.200 orang tewas dalam serangan itu

Selain menghadapi kondisi hidup yang muram juga dihantui ancaman ke Rafah, banyak orang Gaza yang terjebak di sana ingin pulang ke rumah mereka di utara.Tetapi, pada Senin , militer Israel memperbarui peringatan agar warga Gaza tidak bepergian. Peringatan ini muncul satu hari setelah para saksi mata mengaku pasukan Israel melepaskan tembakan ke kerumunan orang yang tengah menuju jalan utama pantai. Lima orang tewas akibat tembakan itu.

Tekanan internasional terhadap Israel setelah tewasnya tujuh staf bantuan kemanusiaan dari yayasan amal AS, World Central Kitchen, pada 1 April memicu serangkaian pengumuman tentang peningkatan bantuan ke Gaza. Salah satunya adalah pembukaan pelabuhan komersial Ashdod dan fasilitas penyeberangan baru di utara.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 42. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Israel-Gaza: Sikap abstain AS dalam Resolusi DK PBB soal Gaza memperlihatkan keretakan aliansi AS-IsraelKeputusan AS untuk abstain dan tidak menggunakan veto dalam resolusi Dewan Keamanan PBB mengenai gencatan senjata di Gaza, menunjukkan bahwa Presiden Biden telah memutuskan kata-kata keras saja tidak cukup.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Iran Serang Israel, Apakah Berdampak pada Konflik Hamas-Israel di Gaza?Iran meluncurkan serangan ke Israel pada Sabtu (13/4/2024). Apakah serangan ini berdampak pada perang Israel-Hamas di Gaza?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

JK Bahas Serangan Rudal Iran ke Israel: Mudah-mudahan DamaiMenurut JK, Israel mengebom Gaza karena membalas sedangkan Iran menyerang lantaran membalas serangan Israel.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Iran-Israel: Dilema Yordania sebagai satu-satunya negara Arab yang cegat serangan Iran ke IsraelYordania, sebagai satu-satunya negara Arab yang mencegat serangan Iran terhadap Israel, berada dalam posisi canggung. Konfrontasi antara Iran dan Israel ini membuat Yordania menghadapi dilema yang sulit.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

AS Kini Kirim Kapal Induk ke Israel dan Batasi Perjalanan Staf Kedutaan Jelang Serangan Balasan IranIsrael dalam ketakutan parah mengantisipasi serangan balasan Iran pasca serangan Israel atas Konsulat Iran di Suriah
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

AS Turut Cermati Ketegangan Israel-Iran Usai Serangn Udara Israel ke Konsulat Iran di DamaskusBerita AS Turut Cermati Ketegangan Israel-Iran Usai Serangn Udara Israel ke Konsulat Iran di Damaskus terbaru hari ini 2024-04-12 14:29:36 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »