Israel mengadu ke AS soal pembatasan ekspor oleh Turki

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Israel meminta Amerika Serikat untuk menjatuhkan sanksi terhadap Turki sebagai tanggapan terhadap kebijakan pembatasan ekspor baru negara itu, kata ...

Tel Aviv - Israel meminta Amerika Serikat untuk menjatuhkan sanksi terhadap Turki sebagai tanggapan terhadap kebijakan pembatasan ekspor baru negara itu, kata Kementerian Luar Negeri Israel pada Selasa.

"Menteri Luar Negeri Israel Katz pada Selasa menginstruksikan departemen ekonomi Kementerian Luar Negeri untuk menyiapkan daftar lengkap produk yang tidak dapat diekspor Turki ke Israel," kata kementerian tersebut dalam sebuah pernyataan. Sebagaimana diwartakan sejumlah media, Kementerian Perdagangan Turki pada Selasa menerbitkan daftar 54 kelompok barang yang akan dibatasi ekspornya itu.

Kebijakan pembatasan baru yang diberlakukan itu akan memengaruhi 13 persen ekspor Turki ke Israel, sehingga menghilangkan penerimaan dari barang-barang tersebut senilai lebih dari 709 juta dolar AS , menurut perkiraan Sputnik berdasarkan data statistik Turki.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Amerika Serikat Desak Penyelidikan Serangan Israel di Jalur GazaAmerika Serikat mendesak penyelidikan yang tidak memihak terhadap serangan Israel di Jalur Gaza yang menewaskan tujuh petugas badan amal World Central Kitchen yang berpusat di AS. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken menyatakan perlunya penyelidikan yang cepat, menyeluruh, dan tidak memihak untuk memahami apa yang terjadi. Para pekerja kemanusiaan harus dilindungi. Perang Gaza paling berdarah terjadi setelah serangan Hamas pada 7 Oktober, menewaskan sekitar 1.160 orang di pihak Israel, sebagian besar warga sipil.
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Media Amerika Serikat Soroti Perang Israel Vs Hamas Berpengaruh ke Internal TikTokBerdasarkan laporan media AS, TikTok mengalami masalah internal terkait konten Israel Vs Hamas.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Amerika Serikat dan Israel Berbeda Pendapat, Rencana Serangan ke Rafah Dianggap Tidak RealistisAmerika Serikat dan Israel berbeda pendapat karena rencana Rafah yang dianggap tidak realistis.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Presiden Amerika Serikat Memperingatkan Israel Soal Serangan Udara di GazaPresiden Amerika Serikat, Joe Biden, memperingatkan Israel terkait serangan udara yang menewaskan tujuh staf kemanusiaan di Jalur Gaza. Biden mendesak Israel untuk mengambil langkah-langkah konkrit dalam mengatasi kerugian sipil dan melindungi para pekerja kemanusiaan.
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Amerika Serikat Tawarkan Negosiasi kepada Iran untuk Menghindari Serangan Balasan Terhadap IsraelSebuah laporan menyebutkan, Amerika Serikat menawarkan negosiasi kepada Iran untuk menghindari serangan terhadap Israel.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Momen Langka, Trump Komentar soal Agresi Israel ke PalestinaMantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump ikut berkomentar soal agresi Israel ke Palestina.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »