Intra GolfLink Resorts Nekat IPO saat Pasar Volatile, Ini Alasannya

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 38%
  • Publisher: 83%

Intra Golflink Resorts Berita

Golf,Emiten,Saham

Dalam rangka IPO, Intra GolfLink Resorts menawarkan sebanyak-banyaknya 3,1 miliar saham dengan nilai nominal Rp 25 per saham.

PT Intra GolfLink Resorts Tbk mantap debut di bursa meski kondisi pasar saat ini sedang volatil. Perseroan berencana listing melalui penawaran umum perdana saham dengan target dana yang dihimpun mencapai Rp 713 miliar.

'Jadi memang perusahaan-perusahaan yang mau IPO itu sangat ditunggu-tunggu. Kalau saya tidak salah ingat, mungkin IGR ini yang menggunakan laporan Desember dengan size IPO yang terbesar. Biasanya itu mungkin yang ditunggu-tunggu, dibandingkan perusahaan lain yang size IPO-nya mungkin yang tidak begitu besar,' kata dia dalam konferensi pers terbatas, Rabu .

'Kita ingin membawa Golfink ini menjadi warna baru di sektor bursa efek Indonesia. Pilihan baru untuk investor,' kata dia.Harga PenawaranDalam rangka IPO, perseroan menawarkan sebanyak-banyaknya 3,1 miliar saham dengan nilai nominal Rp 25 per saham. Jumlah saham yang ditawarkan itu sebanyak-banyaknya setara 15,02 persen dari jumlah seluruh modal disetor perseroan setelah IPO.

Untuk saat ini, Nyoman masih enggan membeberkan calon investor yang menjadi standby buyer. Meski begitu, dia menegaskan bahwa IPO ini juga membuka kesempatan bagi investor lain yang ingin menjadi bagian dari perusahan golf itu.

Golf Emiten Saham IPO

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Incar Dana Segar Rp 713 Miliar, Intra GolfLink Milik Anak Tommy Soeharto Siap IPOPT Intra GolfLink Resorts bakal menerbitkan sebanyak-banyaknya 3.100.000.000 saham, setara dengan 15,02 persen dari total modal ditempatkan dan disetor penuh melalui IPO.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Perusahaan Anak Tommy Soeharto Mau Mejeng di Bursa, Incar Dana Rp 713 MPT Intra GolfLink Resorts Tbk (IGR) berencana melakukan penawaran umum saham perdana (IPO) dan menerbitkan sebanyak-banyaknya 3,1 miliar saham baru.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Pengelola Lapangan Golf Milik Pangeran Cendana Segera IPO, Incar Dana Rp 713 MiliarPerusahaan milik cucu Soeharto, PT Intra GolfLink Resorts Tbk (GOLF) berencana mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (BEI) melalui penawaran umum perdana saham (initial public offering/IPO).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Segera IPO, emiten cucu Soeharto bidik dana segar Rp713 miliarPerusahaan milik Darma Mangkuluhur Hutomo yaitu PT Intra GolfLink Resorts Tbk (kode saham: GOLF) berencana akan melangsungkan pencatatan saham perdana atau ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Jadi Pengelola Golf Pertama yang Debut di Bursa, Simak Prospek GolfLink Usai Lepas Saham ke PublikKomisaris Utama Intra GolfLink Resorts, Darma Mangkuluhur Hutomo menilai bisnis golf di Indonesia memiliki masa depan yang menjanjikan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Perusahaan Anak Tommy Soeharto Mau Bangun Hotel Bintang 6, Ini LokasinyaAnak usaha PT Intra GolfLink Resorts Tbk (IGR), PT New Kuta Golf and Ocean View (NKG) berencana membangun hotel bintang 6 'Luxury Boutique Hotel'.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »