Intip Serba-Serbi dan Penanganan Tepat Menstruasi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menstruasi adalah proses biologis yang normal dialami oleh perempuan dengan siklus yang berbeda-beda meski umumnya sekitar 28 hari.

Ini merupakan proses persiapan organ reproduksi wanita untuk bersiap jika terjadi kehamilan. Persiapan tersebut ditandai dengan penebalan dinding rahim yang berisi pembuluh darah. Jika tidak terjadi kehamilan, endometrium akan mengalami peluruhan dan keluar bersama darah melalui vagina.

PH area kewanitaan, kata dr Grace sekitar 3,8 hingga 4,5. "Kalau pakai sabun biasa, apalagi sabun antibakteri itu pH-nya pasti di atas 7, justru akan mengganggu keseimbangan keasaman," katanya.Dokter lulusan Universitas Tarumanegara yang menjadi Duta Perubahan Perilaku Satuan Tugas Penanganan COVID-19 tersebut menyarankan agar memilih pembalut berbahan natural dan tidak mengandung pemutih, klorin, kertas daur ulang atau sebarang bahan kimia.

"Ganti pembalut setiap tiga sampai empat jam sekali, tapi kalau sudah penuh banget ya segera ganti.Lalu saat buang air kecil, keringkan area kewanitaan dengan benar, ganti pembalut yang kering dan bersih." Silvia mengatakan untuk meringankan rasa tidak nyaman saat menstruasi bisa dilakukan dengan yoga yang fokus pada memberi ruang di area abdominal.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Waduh, Dokter Terekam Onani di Ruang Makan dan Hobi Intip Istri Rekan di SemarangDari hasil rekaman tablet tersebut diketahui pelaku nekat melakukan masturbasi di sekitar meja makan dan nekat mencampurkan air mani ke dalam makanan yang ada di tempat itu
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Intip Perawatan Kulit Jennifer Lopez setelah OlahragaJennifer Lopez menganggap perawatan kulit sangat penting di usianya, dia tidak pernah suntik Botox.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Intip Pembuatan Mobil Listrik Ford F-150 LightningMobil listrik Ford F-150 Lightning ditenagai oleh baterai jarak standar (SR) dan baterai dengan kemampuan jarak jauh (ER). TempoFoto
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Intip di Balik Konten Horor, Ikuti Beyond Creator: Indonesian Youtubers Episode 8 di Vision+!Kali ini, Beyond Creator: Indonesian Youtuber di Vision+ menampilkan 3 channel Youtube yang menyajikan konten horor, yaitu Filo Sebastian, Kisah Tanah Jawa, dan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »