Ini Syarat Perpanjangan STNK Lima Tahunan

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mengganti kaleng pelat nomor mobil atau motor, ada beberapa syarat yang harus dibawa, mulai dari STNK, BPKB, KTP, serta kendaraannya untuk cek fisik

Sedangkan jika STNK atas nama perusahaan, bawa juga Foto Copy Domisisi Perusahaan, NPWP Perusahaan, SIUP Perusahaan dan TDP Perusahaan.

Jika proses perpanjangan STNK diwakili, lengkapi dengan membawa surat kuasa. Untuk kendaraan atas nama perusahaan, surat kuasa diatas Kop Surat Perusahaan, ttd pemberi kuasa dan stempel perusahaan diatas materai serta melampirkan Foto Copy KTP Pemberi Kuasa.Untuk tahapannya, pertama datangi kantor Samsat daerah terdekat dari domisili. Lalu, daftarkan kendaraan untuk menjalani cek fisik kendaraan bermotor. Kemudian, legalisir hasil cek fisik kendaraan bermotor.

Selanjutnya, isi formulir perpanjangan STNK dan serahkan berkas-berkas ke pos loket progresif. Lakukan pembayaran pajak di loket yang telah ditentukan lalu ambil STNK dan plat nomor baru di loket TNKB .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

5 Mahasiswa Baru Unej Masih Berusia 16 Tahun, Ini CeritanyaPada Tahun Akademik 2021/2022, ada lima mahasiswa baru Universitas Jember (Unej) yang masih berusia 16 tahunan. Ini kisahnya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ini Jawaban Mengapa 5 Daerah di Jatim Vaksinasinya Masih di Bawah 20%Lima daerah di Jatim ini vaksinasinya masih di bawah 20%. Apa yang membuat vaksinasi di lima daerah ini rendah? rm
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Syarat Nonton Bioskop PPKM hingga 4 Oktober, Cek di Sini Yuk!Syarat nonton bioskop perlu diketahui di masa PPKM kali ini. detikcom merangkumkan informasinya berikut ini.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

[POPULER OTOMOTIF] Ini Syarat Perjalanan Ke Luar Kota Pakai Mobil Pribadi Selama PPKM | Berapa Harga Honda BR-V Baru?Berikut ini lima berita terpopuler di kanal Kompas Otomotif pada hari Selasa (21/9/2021)
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ini Syarat Anak di Bawah 12 Tahun Diperbolehkan Masuk MalAnak-anak yang berusia 12 tahun ke bawah sudah diperbolehkan masuk mal atau pusat perbelanjaan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kini, CGV Buka Kembali 45 Bioskop selama PPKMtotal ada 45 bioskop CGV yang dibuka kembali untuk pengunjung di beberapa wilayah selama perpanjangan PPKM.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »