Ini Penjelasan Ilmiah Soal Pohon Menangis di Jember

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Warga Jember dihebohkan pohon Akasia mengeluarkan suara mirip tangis perempuan. Jadi gini lho penjelasan ilmiahnya...

- Warga Dusun Krajan, Desa Mojosari, Kecamatan Puger, dihebohkan pohon Akasia yang mengeluarkan suara mirip tangisan perempuan. Sebagian masyarakat, mengaitkan fenomenaPadahal, secara ilmiah, tumbuhan yang mengeluarkan suara merupakan suatu hal yang wajar.

"Setiap mahluk hidup, termasuk tumbuhan, memiliki metabolisme. Secara alami setiap mahluk hidup ini akan berupaya agar metabolisme tetap terjaga," kata Dosen Program Studi Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember , Wachyu Subhan saat dikonfirmasi, Sabtu .Menurut Wachyu saat metabolisme terganggu karena ada suatu yang berlebihan, maka akan dikeluarkan. Proses itu dalam ilmu biologi disebut sekresi.

"Ketika dia itu kelebihan air, maka ada mekanisme mengeluarkan air itu melalui beberapa organ. Bisa melalui daun atau pori-pori yang ada di batang. Demikian juga ketika kelebihan gas," kata Wachyu. "Sekarang ini kan perubahan dari kemarau ke penghujan. Jadi secara alamiah, pasti ada materi-materi yang masuk ke dalam batang. Tekanan yang ada di luar dan dalam batang juga akan mengalami perbedaan. Nah, tumbuhan akan melakukan stabilisasi terhadap tekanan ini," sambung Wachyu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Ini lagi hadeeh +62

BUAHAHAHA sampe dipeluk gitu pohonnya 🤣🤣🤣

d colokin casan hape, sp tqu bisa buat ngecas..

😂😂😂

Hentikan sandiwara itu biarkan alam seperti apa adanya dan manusia jgn ikut ikutan kepo biar tdk hilang akal sehat waras nya nanti.

Keren ni orang' wkwk

wkwwwk

coba pohonnya d tebang biar nangisnya kenceng

Makanya manusia itu disuruh sekolah agar pintar ..... Janganpercaya pada hal2 mistik .... Itu goblok namanya ....😂😂😂

Ayo disembah, dicuci tiapalem jumat, air cuciannya diminum Wkwkwk

Bukti sekolah itu penting

Begituu percayaaa

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ini Penjelasan Versi Sains Saat Anda Melihat HantuIni penjelasan versi sains saat Anda melihat hantu.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ini Penjelasan BMKG soal Fenomena Eddy di Balik Banjir SurabayaBMKG ungkap fenomena Eddy di balik hujan lebat yang menyebabkan Kota Surabaya dilanda banjir hingga ketinggian 1 meter. Namun, dalam waktu sekitar dua jam, genangan air pun terlihat langsung surut dan kembali seperti semula.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

RM Napinadar Viral, Ini Penjelasan Soal Tagihan Rp800 Ribu untuk Hidangan 2 Ayam - Tribun MedanKeluarga pemilik RM Napinadar tak sedikit pun ambil pusing dengan video viral yang menjelek-jelekkan rumah makannya karena menurutnya itu tidak benar.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Jumlah Anak Muda Pemakai Narkoba Terus Meningkat, Ini Penjelasan WakapolriSalah satunya, para mantan pengguna narkoba tidak menjalankan proses rehabilitasi sampai selesai.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Diberhentikan Sebagai Dirut TVRI, Ini Penjelasan Helmy YahyaHelmy mengungkapkan sebelum pemberhentian dirinya, Dewan Pengawas terlebih dulu menonaktifkan dirinya dari posisi Dirut. Ngemplang jugaaa yah 🤣🤣🤣 Heran dengan dewas TVRI ini... Gak senang kalau tv nasional ini maju& keren... Inginnya gureem... savehelmyyahya TVRINasional
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Viral Tagihan Makan 2 Lauk Ekor Ayam Rp 800.000, Ini Penjelasan Pemilik Rumah MakanRumah makan di Dairi, Sumut, mendadak viral setelah memberi harga Rp 800.000 kepada pengunjungnya untuk lauk 2 ekor ayam, bagaimana penjelasannya? setelah penjelasan, masuk akal aja sih harganya Masa iya harga ayam kampung 1 ekor 120rb ya? Mahalnya.. Dan mrk jual per potong 40rb . Nelen ludah juga sik. Tp ya sekali lg harga makanan yg menentukan ya yg punya resto atau warung makan. Yg aneh, pesannya per ekor kenapa kok hitungnya per potong?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »